Bukan Lagi Kotak Persegi Panjang, 10 Kolam Renang Ini Punya Bentuk yang Unik!
Biasanya, kolam renang yang kita lihat memiliki bentuk standar berupa persegi panjang atau sedikit berliuk-liuk.

TribunTravel.com, Rizki A Tiara
TRIBUNNEWS.COM - Kolam renang biasa dipadati pengunjung kala musim panas atau musim kemarau.
Para pengunjung berenang tak hanya untuk berolahraga, tetapi juga untuk menyegarkan tubuh.
Biasanya, kolam renang yang kita lihat memiliki bentuk standar berupa persegi panjang atau sedikit berliuk-liuk.
Namun, beberapa tempat di dunia ini menerapkan seni dan kreativitas dalam membangun kolam renangnya.
Sehingga, yang didapati bukanlah kolam renang biasa.
Ada beberapa kolam renang dengan bentuk yang sangat menarik, mulai dari bentuk tapak kaki hingga hati yang romantis.
Kali ini TribunTravel.com telah merangkum deretan kolam renang dengan bentuk imut dan lucu di seluruh dunia dari laman Daily Mail.
1. Di rumah liburan Sweet Escape, Orlando, Amerika Serikat terdapat kolam renang berbentuk es krim.

-
Ayah Puput Nastiti Devi Ungkap Keputusan Soal Asmara Ahok & Putrinya, BTP Diterima Jadi Mantu?
-
Artis Ganteng FTV Ranza Ferdian Meninggal Dunia, Berikut Fakta-faktanya
-
Jerinx SID Telah Bertemu Anang, Unggahannya Jadi Sorotan Hingga Geram Fotonya Masuk Lambe Turah
-
Ratusan Orang Keracunan Makanan di KFC, Pemerintah Mongolia Tutup Sementara Semua Restoran KFC
-
7 Cara Mudah Usir Bau Badan Tak Sedap: Coba Oleskan Minyak Kelapa di Ketiak