Jumat, 23 Januari 2026

Deni Penjual Terompet Tahun Baru

Senin, 15 Desember 2014 14:16 WIB
Foto #4
PRODUKSI DIKURANGI - Deni (30) mengerjakan pembuatan terompet dari bahan kertas duplek dan poil di rumahnya di Gang Rahayu I, Jalan Ciumbuleut, Kecamatan Cidadap, Kota Bandung, Minggu (14/12). Menjelang tahun baru 2015, bapak satu anak ini terpaksa harus mengurangi jumlah pembuatan terompetnya hingga 40 persen akibat naiknya harga bahan baku yang mencapai 100 persen dan beredarnya terompet plastik dari Cina. Produksi terompetnya saat ini hanya 1.200 buah yang sudah dipesan para pedagang dan sejumlah hotel di Kota Bandung. Deni menjual terompetnya berkisar antara Rp 5.000 - Rp 25.000. TRIBUN JABAR/GANI KURNIAWAN
Editor FX Ismanto
Byline/Fotografer GANI KURNIAWAN
Byline Title STF
Caption Writter GAN
Date Created 20141214
Credit TRIBUN JABAR
Source TRIBUN JABAR
Copyright TRIBUN JABAR
KOMENTAR