Minggu, 25 Januari 2026

Menpora Buka Peparnas XV 2016 Bandung

Minggu, 16 Oktober 2016 19:10 WIB
Foto #4
PEMBUKAAN - Dari kiri Gubernur Jabar Ahmad Heryawan, Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) RI Imam Nahrawi, Ketua Kontingen Jabar (Kapolda Jabar) Irjen Pol. Bambang Waskito, Wakil Gubernur Jabar Deddy Mizwar, dan Presiden National Paralympic Committee (NPC) Indonesia Senny Marbun, bersama-sama menekan tombol tanda dibukanya Pekan Paralimpik Nasional (Peparnas) XV/2016 Jabar di Stadion Siliwangi, Kota Bandung, Sabtu (15/10/2016). Peparnas XV/2016 resmi dibuka Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) RI Imam Nahrawi. Even multi cabang olahraga khusus penyandang disabilitas ini akan berlangsung hingga 24 Oktober 2016, yang akan mempertandingan 13 cabang olahraga dengan memperebutkan 599 medali emas, 599 perak, dan 745 perunggu. TRIBUN JABAR/GANI KURNIAWAN
Editor FX Ismanto
Byline/Fotografer TRIBUN JABAR/GANI KURNIAWAN
Byline Title STF
Date Created 20161015
Credit TRIBUN JABAR
Source TRIBUN JABAR
Copyright TRIBUN JABAR
KOMENTAR