Senin, 26 Januari 2026

Perempuan Amerika Latin Belajar Membatik

Jumat, 23 Maret 2018 20:05 WIB
Perkumpulan perempuan asal Amerika Latin, Ibero Americana belajar membuat batik dalam kelas bersama Rumah Batik Palbatudi Tugu Kunstring Paleis, Gondangdia, Jakarta Pusat, Kamis (22/3/2018). Peserta mendonasikan uang dari hasil workshop membatik untuk disumbangkan kepada keluarga miskin yang memiliki anak kecil dan bayi.
SPECIAL INSTRUCTIONS: RESTRICTED TO EDITORIAL USE
Editor Bian Harnansa
Byline/Fotografer ANGGA BHAGYA NUGRAHA
Byline Title STF
Date Created 20180322
Credit Warta Kota
Source WARTA KOTA
City Jakarta Pusat
Province DKI JAKARTA
Country INDONESIA
Copyright WARTA KOTA DAILY
KOMENTAR