Sabtu, 1 November 2025

BSI Siapkan Uang Tunai Rp42,88 Triliun Jelang Idul Fitri

Kamis, 13 Maret 2025 22:49 WIB
Foto #1
KEBUTUHAN UANG TUNAI - Pegawai menghitung uang pecahan 100 ribu rupiah di PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) Kantor Cabang The Tower Jakarta, Kamis (13/32025). BSI mengalokasikan kebutuhan uang tunai jelang Idulfitri sebesar Rp42,88 triliun mengalami peningkatan sekitar 14% dibandingkan periode ramadan tahun lalu. Tribunnews/Jeprima
Editor Herudin
Byline/Fotografer Jeprima
Byline Title STF
Category FIN
Supp Category Bisnis
Date Created 20250313
Credit Tribunnews
Source Tribunnews
City Jakarta Pusat
Province DKI Jakarta
Country Indonesia
KOMENTAR

Berita Terkait