Selasa, 20 Januari 2026

Melukis di Permukaan Bambu

Tidak butuh waktu lama untuk menyelesaikan satu lukisan. Hanya 5 menit kerajinan khas Parangtritis ini pun siap dijual.

Editor: Willem Jonata

TRIBUNNEWS.COM - Budianto adalah seniman lukis asal Yogyakarta. Namun, media lukisnya bukan kanvas seperti orang kebanyakan. Melainkan bambu.

Ia melukis bambu menggunakan pena yang dirancang kusus seperti las.

"Saya mengembangkan untuk teknik lukis bakar. Saya juga membuat alat khusus sehingga itu menghasilkan api, dan api inilah yang saya pakai untuk melukis," ucap Budi. 

Tidak butuh waktu lama untuk menyelesaikan satu lukisan. Hanya 5 menit kerajinan khas Parangtritis ini pun siap dijual.

Harga lukisan mulai dari Rp 3 ribu hingga Rp 35 ribu.(*)

Sumber: Kompas TV
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved