Suami Korban Pelemparan Sperma Buru Pelaku, Urungkan Niat Setelah Dengar Warga Lingkungan Tersangka
Viral di media sosial mengenai tindakan yang diduga menyimpang dan telah dikategorikan sebagai pelecehan seksual.

TRIBUNNEWS.COM - Viral di media sosial mengenai tindakan yang diduga menyimpang dan telah dikategorikan sebagai pelecehan seksual.
Kejadian tersebut menimpa belasan wanita di Tasikmalaya, Jawa Barat beberapa hari ini.
Dari unggahan beberapa wanita yang menjadi korban di media sosial, fenomena pelemparan sperma tersebut terungkap.
Bahkan ada salah satu suami dari korban pelecehan tersebut lakukan pengejaran hingga sampai ke rumah terduga pelaku.
• Heboh Oknum Guru di Batam Paksa Siswa Layani Penyimpangan Seksual, Ancam Korban dengan Pisau & Video

Wanita berinisial LR (43) warga Kawalu, Kota Tasikmalaya, Jawa Barat sedang menunggu ojek online yang sudah ia pesan sebelumnya.
Ia menunggu di pinggir jalan Letjend Mashudi, kejadian tersebut terjadi pada hari Rabu (13/11/19) lalu.
Wanita yang telah berkeluarga tersebut tiba-tiba dihampiri oleh seorang pria yang mengendarai sepeda motor matik.
LR sempat kaget melihat pria yang mengendarai motor matik warna hitam dengan nomor polisi Z 5013 LB, tersebut mengeluarkan kata-kata.
Pelaku berkata tak pantas sambil menatap wajah LR sembari ia memasukkan tangannya ke dalam celana yang ia pakai.
Pria tersebut melakukan semua hal pelecehan hingga melontarkan kata-kata tak pantas tersebut dengan tidak beranjak dari motornya.
Terungkap, Pelaku Pelemparan Sperma di Tasikmalaya Tidak Hanya Incar Perempuan yang Jalan Sendirian |
![]() |
---|
Polisi Tangkap Pelaku Teror Pelemparan Sperma di Tasikmalaya |
![]() |
---|
Pelaku Teror Sperma Sempat Melawan Saat Hendak Dimasukkan ke Mobil Polisi |
![]() |
---|
Pelaku Teror Lempar Sperma di Tasikmalaya Belum Tertangkap, Berpotensi Munculkan Korban Lain |
![]() |
---|
Begini Aksi Bejat Pria Pelempar Sperma di Tasikmalaya: Ajak Korban Kenalan & Tangan Masuk ke Celana |
![]() |
---|