Niat Hati Pamerkan Mobil Baru, Steffi Zamora Justru Buat Netizen Salah Fokus dengan Plat Nomornya
Di awal tahun 2018 ini, dara 17 tahun itu sudah berhasil membeli sendiri sebuah kendaraan baru yakni mobil mewah berwarna abu-abu tua.
TRIBUNNEWS.COM - Tahun baru ini bisa dibilang waktu yang begitu membahagiakan bagi banyak orang.
Salah satu yang merasakannya adalah aktris muda cantik, Stefhanie Zamora Husen.
Bagaimana tidak?
Sosoknya mendapatkan pencapaian yang cukup indah di awal tahun baru ini.
Dara 17 tahun itu sudah berhasil membeli sendiri sebuah kendaraan baru yakni mobil mewah berwarna abu-abu tua.
Melalui akun Instagramnya, Steffie berpose di depan mobil kece terbarunya.
"MY NEW BABY SO GANTENG. Alhamdulillah ya Allah," tulisnya pada caption.
Uniknya tak hanya mobil baru Steffi Zamora saja yang jadi sorotan.
Ada satu hal yang membuat netizen salah fokus
Yang membuat banyak netizen fokus adalah nomor polisi mobil baru Steffie tersebut.
Halaman berikutnya bisa diakses di SINI
(Tribunstyle.com/Tiroessita Intan Pertiwi)