Minggu, 23 November 2025

Mengintip Rumah Mewah Mandra, Halaman Seluas 2 Hektar yang Ada Makam Keluarga Juga

Rumah Mandra tampak bergaya klasik dengan konsep Betawi, sederhana namun luas. Mandra juga membangun makam keluarga di halaman depan.

TRIBUNNEWS.COM/LENDY RAMADHAN/YouTube/TRANS7 OFFICIAL/Selebrita Pagi
Rumah Mandra 

TRIBUNNEWS.COM - Sosok Mandra kembali menjadi perbincangan hangat.

Bukan soal karir yang memang telah menuai banyak sorotan pada masanya, kali ini perhatian lebih tertuju pada rumah sang komedian.

Mandra dan keluarga saat ini tinggal di sebuah rumah yang terletak di daerah Cimanggis, Depok, Jawa Barat.

Rumah tersebut tampak bergaya klasik dengan konsep Betawi, sederhana namun luas.

Rumah Mandra memiliki halaman seluas hampir 2 hektar.

Pohon-pohon yang ada di rumah tersebut kian menambah kesan sejuk pada rumah Mandra.

Terlihat beberapa motor dan mobil terparkir rapi di garasi.

Simak halaman selengkapnya-------->>>

Sumber: TribunStyle.com
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved