Selasa, 7 Oktober 2025

3 Kontroversi Fatal Figur Publik di Tahun 2020, dari Sembako Sampah Hingga Lelang Keperawanan

Di tahun 2020 sejumlah influencer menjadi bulan-bulanan karena tingkah mereka, ini 3 kontroversi publik figur di tahun 2020

Penulis: Talitha Desena Darenti
Editor: Irsan Yamananda
Instagram/@sarahkeihl
Selebgram Sarah Keihl ngaku lelang keperawanan hanya bercanda. 

TRIBUNNEWS.COM - Tingkah 3 publik figur Indonesia ini berujung viral.

Mulai dari sembako sampah, menyepelekan virus Corona, hingga lelang keperawanan.

Seperti apa kontroversinya?

Di tahun 2020 sejumlah influencer menjadi bulan-bulanan karena tingkah mereka, ini 3 kontroversi figur publik di tahun 2020

Di tengah pandemi virus Corona, banyak hal yang tiba-tiba menjadi viral.

Sejumlan tindakan yang dilakukan figur publik juga dikritik.

 Media Inggris Beritakan Kasus Prank Sembako Ferdian Paleka, Beberkan Kronologi Hingga Ditahan

 Viral Lelang Keperawanan, Beredar Chat Sarah Keihl yang Menunjukkan Settingan, Buat Engagement

 Berawal dari Mogok Kerja, 109 Tenaga Medis di Ogan Ilir Dipecat, Ini Alasan hingga Tanggapan Bupati

Ferdian Paleka jadi tersangka dan kini dibully para tahanan
Ferdian Paleka jadi tersangka dan kini dibully para tahanan (Kolase Dok Humas Polrestabes Bandung dan Twitter @SiiJagoan.)

Di tengah pandemi virus Corona, figur publik seharusnya dapat berperan sebagai pemberi informasi.

Hal-hal yang mereka lakukan secara tidak langsung menjadi contoh bagi masyarakat.

Namun, yang dilakukan tiga orang ini justru sebaliknya.

Siapa saja?

HALAMAN SELANJUTNYA ===============>

Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved