Kamis, 22 Januari 2026

Transfer Pemain

MU Balik Kucing pada Kevin Strootman

MU menyalakan kembali perburuan pada penderita polio

Editor: Ravianto

TRIBUNNEWS.COM, MANCHESTER - Alex Ferguson ingin menduetkan Strootman dengan Michael Carrick di lini tengah.

Gelandang muda PSV Eindhoven Kevin Strootman, digadang-gadang tengah menjadi buruan utama seorang manajer Manchester United Sir Alex Ferugson.

Dikabarkan The Sunday Times, Fergie tengah mencari seorang gelandang baru untuk menemani Michael Carrick yang tengah dalam performa apik.

Untuk urusan satu ini, Strootman berhasil mencuri perhatian Sir Alex, juga Martin Ferguson yang mengamati penampilannya di musim ini.

Dan seperti yang diketahui, pemuda berusia 22 tahun itu juga telah menjadi target lama kubu Old Trafford.

Adapun, transfermarkt.co.uk menyebut Strootman memiliki nilai jual di angka 7.9 juta pound.

Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Arsenal
22
15
5
2
40
14
26
50
2
Man. City
22
13
4
5
45
21
24
43
3
Aston Villa
22
13
4
5
33
25
8
43
4
Liverpool
22
10
6
6
33
29
4
36
5
Manchester United
22
9
8
5
38
32
6
35
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved