Senin, 19 Januari 2026

Samir Nasri Ingin Main di MLS

Namun, Nasri menegaskan tak berniat untuk pindah dalam waktu dekat.

Editor: Ravianto

TRIBUNNEWS.COM, MANCHESTER - Samir Nasri mengungkapkan keinginannya menjajal kompetisi sepak boal AS, MLS.

Selain ke MLS, Nasri juga memendam hasrat bermain untuk klub Prancis, Olympique Marseille.

"Pastinya, saya tak mempertimbangkan masalah uang untuk bisa bermain untuk Marseille kelak. Di masa mendatang, saya juga tak tahu pasti bagaimana jadinya nanti," tandas Nasri.

"Tapi, saya ingin sekali mendalami MLS. Saya juga mencintai budaya Amerika," kata Nasri, Kamis (5/9).

Namun, Nasri menegaskan tak berniat untuk pindah dalam waktu dekat.

Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Arsenal
22
15
5
2
40
14
26
50
2
Man. City
22
13
4
5
45
21
24
43
3
Aston Villa
22
13
4
5
33
25
8
43
4
Liverpool
22
10
6
6
33
29
4
36
5
Manchester United
22
9
8
5
38
32
6
35
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved