Senin, 26 Januari 2026

Liga Prancis

Paris Saint-Germain Tertarik Gaet Kylian Mbappe

Paris Saint-Germain dikabarkan tertarik untuk mendatangkan new Thierry Henry dari AS Monaco.

Editor: Toni Bramantoro
metro.co.uk
Kylian Mbappe 

TRIBUNNEWS.COM, PARIS - Paris Saint-Germain (PSG) dikabarkan tertarik untuk mendatangkan new Thierry Henry dari AS Monaco.

Sosok New Thierry Henry itu adalah wonderkid bernama Kylian Mbappe.

Mbappe adalah pesepak bola muda yang sedang digilai oleh klub-klub top Eropa.

Dikutip SuperBall.id dari Marca, PSG siap merogoh kocek hingga 80 juta euro.

Jumlah itu terbilang fantastis untuk anak muda yang masih berusia 18 tahun.

Mbappe saat ini memiliki sisa kontrak dua tahun di Monaco dan sering dibandingkan dengan Thierry Henry.

Selain PSG, Real Madrid juga dikabarkan tertarik dengan Mbappe.

Sumber: SuperBall.id
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Arsenal
23
15
5
3
42
17
25
50
2
Man. City
23
14
4
5
47
21
26
46
3
Aston Villa
23
14
4
5
35
25
10
46
4
Manchester United
23
10
8
5
41
34
7
38
5
Chelsea
23
10
7
6
39
25
14
37
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved