Alisson Becker Menolak Dibilang Arogan atas Blundernya
Kiper Liverpool, Alisson Becker, menyangkap bersikap arogan dan membantah melempar kesalahan kepada bek.
TRIBUNNEWS.COM - Kiper Liverpool, Alisson Becker, menyangkal bahwa ia telah melakukan tindakan arogan saat timnya menang 2-1 Leicester City.
Nama Virgil van Dijk pun diseret olehnya.
Alisson Becker menjadi sorotan setelah melakukan blunder pada pekan kedua Liga Inggris Sabtu, (1/9/2018) lalu.
Ia yang tampil apik menjaga gawang Liverpool dari gempuran pemain Leicester City sepanjang babak pertama, justru melakukan tindakan yang dinilai ceroboh dan berbuntut kebobolan.
Namun, ia bersikukuh tak melakukan tindakan bodoh dengan mengulanginya dan hanya akan mengambil pelajaran dari hal tersebut. BACA SELENGKAPNYA DI SINI
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/tribunnews/foto/bank/originals/alisson-becker_20180825_014041.jpg)