Kamis, 8 Januari 2026

Liga 1

Artur Gevorkyan Dipanggil Timnas Turkmenistan Usai Cetak Dua Gol buat Persib Bandung

Dia mengukir dua gol saat Persib menjamu tamunya Persipura di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung, Sabtu (18/5/2019).

Editor: Bolasport.com
Tribun Jabar/Deni Denaswara
Pemain Persib Bandung Arthur Gevorkyan (kiri) berhasil menjebol gawang Persipura Jayapura pada pertandingan Liga 1 2019 di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, Sabtu (18/5). Pertandingan dimenangkan Persib Bandung dengan skor (3-0). 

TRIBUNNEWS.COM - Hanya butuh satu penampilan gemilang di Persib Bandung untuk membawa Artur Gevorkyan dipanggil oleh timnas Turkmenistan, negara asalnya.

Artur Gevorkyan langsung cemerlang dalam penampilan perdana di Liga 1 2019 bareng Persib Bandung.

Pemain serang asal Turkmenistan itu mengukir dua gol saat Persib menjamu tamunya Persipura di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung, Sabtu (18/5/2019).

Persib menang 3-0 sedangkan Gevorkyan mencetak dua gol melalui sodokan dan tembakan langsung menyambut assist Ghozali Siregar.

Sementara itu satu gol lain disumbangkan Febri Hariyadi.

Penampilan bagus Gevorkyan sepertinya terdengar oleh tim pelatih timnas asal negaranya, Turkmenistan.

BACA SELENGKAPNYA DI SINI >>>

Sumber: BolaSport.com
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Borneo FC
16
12
1
3
31
14
17
37
2
Persija Jakarta
16
11
2
3
32
13
19
35
3
Persib
16
11
2
3
26
11
15
35
4
Malut United
16
10
4
2
32
17
15
34
5
Persita
16
8
4
4
22
14
8
28
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved