Liga Italia
SEDANG BERLANGSUNG Cagliari vs AC Milan Liga Italia, Ibrahimovic Starter Akses Link di Sini
Simak Susunan Pemain pertandingan antara Cagliari melawan AC Milan, Sabtu (11/1/2020) di sini
TRIBUNNEWS.COM - Simak Susunan Pemain pertandingan antara Cagliari melawan AC Milan, Sabtu (11/1/2020) di sini
AC Milan dijadwalkan akan melakoni partai tandang menghadapi Cagliari dalam laga lanjutan pekan ke-19 Liga Italia, Sabtu (11/1/2020) malam ini.
Pertandingan antara Cagliari vs AC Milan akan dilangsungkan di Stadion Sardegna Arena, Sardinia.
Laga kedua tim juga akan disiarkan secara langsung LIVE di Bein Sports 1 mulai pukul 21.00 WIB.
AC Milan pada pertandingan kali ini tidak menurunkan playmaker andalannya, Suso dan menggantikannya dengan Samu Castillejo.
Di posisi penjaga gawang, Gianluigi Donnarumma tidak tergantikan di bawah mistar gawang AC Milan.
Davide Calabria, Mateo Musacchio, Alessio Romagnoli, dan Theo Hernandez menjadi kwaertet di lini belakang.
Sementara Castillejo dan Hakan Calhanoglu bermain di sektor sayap.
Lalu untuk menjaga lini tengah, Franck Kessie dan Ismael Bennacer menjadi jangkar di lini tengah Milan.
Lalu Rafael Leao akan menemani Zlatan Ibrahimovic di posisi ujung tombak untuk Rossoneri
Liga Italia
1. JADWAL Liga Italia AS Roma vs AC Milan, Andrea Maldera: Rossoneri bak Mesin yang butuh Dilumasi |
---|
2. PROFIL Franck Kessie - Ukir Rekor Baru bersama AC Milan, Dinamo Rossoneri & Andalan Pioli |
---|
3. Jelang AS Roma vs AC Milan Liga Italia - Rossoneri bak Mesin yang Butuh Pelumas Gegara Sulit Menang |
---|
4. Reuni dengan Antonio Conte di Inter Milan Kurang Mulus, Arturo Vidal Hadapi Situasi Sulit |
---|
5. Apa Itu Regista - Peran Bennacer jadi Sutradara Kalem dalam Menopang Kreativitas AC Milan |
---|