Persib Bandung
Sambut Liga 1 2020, Persib Bandung Kedatangan Amunisi Baru Bernama Ronaldo
Winger Persib Bandung, Zulham Zamrun, baru saja dikaruniai seorang putra yang dijuluki "Ronaldo Zamrun".
Tribunnews.com/MUHAMMADNURSINA
Pemain Persib Bandung, Zulham Zamrun ketika melawan Persis Solo
TRIBUNNEWS.COM - Winger Persib Bandung, Zulham Zamrun, baru saja dikaruniai seorang putra yang dijuluki "Ronaldo Zamrun".
Persib Bandung resmi kedatangan amunisi baru jelang bergulirnya Liga 1 2020.
Winger Persib Bandung, Zulham Zamrun, baru saja dikaruniai seorang putra.
Zulham Zamrun, yang kembali memperkuat Persib Bandung pada 2020, mengumumkan kelahiran bay laki-laki tersebut di Ternate, Kamis (9/7/2020) lalu.
Pada musim 2020 ini pula, Zulham memperoleh kebahagiaan tak terkira dengan kehadiran sang putra.
Zulham masih merahasiakan nama lengkap sang putra.
Namun, ia sudah punya panggilan untuk buah hatinya bersama Inayah Pratiwi tersebut.
Berita Terkait
Persib Bandung
1. Liga 1 2020 Comeback, Persib Bandung Gelar Latihan pada Januari 2021 Mendatang |
---|
2. Tangani Klub Inggris, Eks Persib Bandung Berpeluang Hadapi Garuda Select Jilid 3 |
---|
3. Liga 1 Vakum, Robert Alberts Tak Akan Halangi Pemain Persib Merumput di Luar Negeri |
---|
4. Sejarah Hari Ini - Persib Juara ISL 2014, Iwan Bule Ikut Parade Juara |
---|
5. Robert Alberts Sebut Beckham Putra Belum Berkembang di Persib, Terlalu Sering Dipanggil Timnas U-19 |
---|
Editor: Taufik Batubara
Sumber: BolaSport.com