Liga Spanyol
Hasil Liga Spanyol, Atletico Madrid Jauhi Real Madrid-Barcelona, Dua Gol Menipu Hiasi Kemenangan
Hasil ini memantapkan tim asuhan Diego Simeone di puncak klasemen Liga Spanyol, unggul dari dua seteru klasiknya, Real Madrid dan Barcelona.
TRIBUNNEWS.COM - Atletico Madrid mengalahkan Granada untuk memantapkan posisi di puncak klasemen Liga Spanyol.
Laga yang berkahir 2-1 untuk Atletico itu diwarnai gol-gol yang mengecoh 2 penjaga gawang.
Pemimpin klasemen Liga Spanyol, Atletico Madrid, bertamu ke kandang Granada, Nuevo Los Carmenes, pada pekan ke-23 Liga Spanyol, Sabtu (13/2/2021).
Dihantam badai COVID-19, Atletico Madrid hanya bisa membawa 17 pemain ke laga ini.
Akan tetapi, Atletico Madrid tetap mampu bermain dominan dengan langsung membuka peluang pertama di menit ke-7.
Sebuah serangan balik diinisiasi Yannick Carrasco yang memberikan umpan kepada Angel Correa.
Correa bisa melewati German Sanchez, tetapi upaya tembakannya dari jarak dekat hanya tepat ke pelukan kiper Rui Silva.
Baca Juga: Sambut Kompetisi 2021, Persebaya Surabaya Bidik Bek Asing
Pada menit ke-14, ganti Sanchez mengancam gawang Atletico Madrid.
Sundulannya meneruskan sepak pojok Dimitri Foulquier sedikit melebar dari sasaran.
Atletico Madrid
Hasil Liga Spanyol
Klasemen Liga Spanyol
Real Madrid
Barcelona
Granada
Luis Suarez
Marcos Llorente
Liga Spanyol
1. HASIL Real Madrid vs Real Sociedad Babak 1: El Real Tumpul Tak Bertaji, Skor Imbang Tanpa Gol |
---|
2. SEDANG BERLANGSUNG Live Streaming Real Madrid vs Real Sociedad Liga Spanyol, Akses Link di Sini |
---|
3. Anak Murid Pep Guardiola Digadang Gantikan Ronald Koeman Jadi Pelatih Barcelona |
---|
4. Ini Sejumlah Dugaan Kejahatan Eks-Presiden Barcelona Josep Maria Bartomeu Hingga Ditangkap Polisi |
---|
5. Polisi Tangkap Mantan Presiden Barcelona Josep Maria Bartomeu |
---|