Liga Spanyol
Sejak Era Kepelatihan Xavi Hernandez Dimulai, Barcelona Malah Semakin Jeblok
Pendahulu Xavi Hernandez, Ronald Koeman, mengatakan Barcelona kini semakin jeblok meski sudah ada pelatih baru
Penulis: Guruh Putra Tama
Editor: Claudia Noventa
TRIBUNNEWS.COM - Barcelona memberi kepercayaan kepada Xavi Hernandez untuk memperbaiki situasi klub.
Para petinggi tak puas dengan apa yang menimpa klub di era kepelatihan Ronald Koeman.
Koeman membuat Barcelona tercecer di Liga Spanyol dan pentas Eropa.
Kekalahan 8-2 dari Bayern Munchen akan menjadi kenangan yang barangkali tak akan luntur dari ingatan.
Baca juga: Jadwal Siaran Langsung Badminton Asia Championships 2022, 8 Wakil Merah Putih Beraksi

Baca juga: Barcelona akan Tinggalkan Camp Nou Musim 2023-24, Apa Karena Sering Kalah di Kandang? Ini Alasannya
Puncak kegagalan Barcelona adalah ketika mereka tak bisa berbuat banyak saat melawat ke markas Rayo Vallecano.
Xavi Hernandez kemudian datang untuk menyelamatkan tim dari keterpurukan lebih lanjut.
Akan tetapi, misi Xavi sepertinya juga tak berjalan mulus.
Belakangan ini, ia rutin mendapat hasil minor di berbagai kompetisi.
Di kancah domestik, El Barca malah tertinggal lebih jauh lagi dari Real Madrid.
Kini, Real Madrid memimpin dengan jarak 15 poin dari Barcelona yang ada di peringkat kedua.
Klub asal Catalan ini juga tersisih dari Liga Eropa lantaran kalah dari tim yang sebenarnya belum selevel dengan mereka.
Bandingkan dengan era Koeman dahulu.
Saat itu, selisih poin dari sang rival abadi hanya delapan angka saja.
Baca juga: Barcelona Terpuruk Lagi, Xavi Hernandez Punya Misi Khusus Gelar Pesta Barbeque

Kemerosotan Barca ini nyatanya mengundang perhatian dari Ronald Koeman.
Sumber: TribunSolo.com
Liga Spanyol
Sorotan Liga Spanyol: Kans Ter Stegen Gusur Rekor Ciamik Milik Kiper Atletico Madrid |
---|
Real Madrid vs Real Sociedad di Liga Spanyol: Ancelotti Siapkan Kejutan di Sisi Kiri |
---|
Kata Xavi soal Derbi Catalan Beda Level: Kalahkan Girona atau Barcelona Diamuk Badai Bencana |
---|
Girona vs Barcelona: Puja-puji Pedri, Live on Bein Sports 3 Sabtu 28 Januari Pukul 22.15 WIB |
---|
Sorotan Liga Spanyol: Kebangkitan Ousmane Dembele Bersama Barcelona di Tangan Xavi |
---|