TAG
Manchester City Juara Liga Inggris 2020/2021
Berita
-
Bak Ksatria Kalah di Medan Perang, Bos MU Ucapkan Selamat pada Man City sang Juara Liga Inggris
Pelatih Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer menunjukkan sikap seorang ksatria mengakui Manchester City sebagai jawara Liga Inggris.
-
Hasil Liga Inggris - Tak Mau Lihat Manchester City Juara Lagi, Bos MU Minta Tambahan Amunisi Tempur
Pelatih MU, Ole Gunnar Solskjaer menginginkan tambahan amunisi baru demi bis amenghentikan dominasi si tetangga berisik, Manchester City.
-
HASIL Liga Inggris - Komentar Guardiola setelah Manchester City Resmi Juara, Pep: Gelar Ini Istimewa
Hasil Liga Inggris, komentar yang disampaikan oleh Pep Guardola setelah Manchester City resmi juara Premier League musim ini.
-
HASIL LIGA INGGRIS: Manchester City Resmi Juara, Guardiola Selevel dengan Legenda Liverpool
Hasil Liga Inggris, terdapat satu catatan unik Pep Guardiola setelah Manchester City dipastikan meraih gelar juara musim ini.
-
Liga Inggris: Man City Tuai Berkah Kekalahan Tetangga Berisiknya, Fernandinho Bicara Gelar Juara
Kapten Manchester City, Fernandinho tak bisa menyembunyikan kebahagiaannya usai timnya sudah dipastikan meraih gelar juara Liga Inggris musim ini.
-
HASIL KLASEMEN Liga Inggris - Spurs Langkahi Liverpool, Arsenal Imbang, Manchester City Kapan Juara?
Hasil Liga Inggris, nasib pilu Liverpool dilangkahi Spurs, Arsenal ditahan imbang West Ham United, Manchester City butuh 15 poin untuk juara.
-
Fulham vs Manchester City, Liga Inggris: Mahrez Tampil Moncer, Disebut Jadi Winger Terbaik di Eropa
Riyad Mahrez moncer, mantan pemain Manchester City Andy Morrison memberikan penilaian khusus dan menyebutnya sebagai winger terbaik di Eropa.
-
Kapan Manchester City Bisa Juara Liga Inggris 2020/2021? Begini Skenarionya
Manchester City tinggal membutuhkan enam kemenangan alias 18 poin untuk bisa merajai gelaran Liga Inggris musim 2020/2021.
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved