TAG
PDI Perjuangan
Berita
Foto (323)
-
Wanto Sugito Terpilih Jadi Ketua Umum Repdem, Organisasi Sayap PDI Perjuangan
Wanto Sugito terpilih secara aklamasi menjadi Ketua Umum Relawan Perjuangan Demokrasi (Repdem), organisasi sayap milik PDI Perjuangan.
-
Larangan Mobil Berumur Lebih dari 10 Tahun Melintas di Ibu Kota Berpotensi Timbulkan Masalah Baru
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan bakal melarang mobil pribadi berusia lebih dari 10 tahun untuk melintas di ibu kota.
-
Perpres Investasi Industri Miras Diteken, Legislator PDIP: Semangatnya Kearifan Lokal
Hendrawan mengatakan investasi apapun, termasuk soal miras, dilakukan dengan niat dan tujuan memberikan kesempatan lebar bagi daerah tujuan.
-
Politikus PDIP Eriko Sotarduga Lakukan Aksi Tanam Pohon di Bantaran Kali Ciliwung
Ketua DPP PDIP Eriko Sotarduga melakukan penanaman pohon di bantaran kali Ciliwung, kelurahan Mangga Dua Selatan, Jakarta Pusat.
-
PDIP Gelar Gowes Bareng untuk Dekatkan Diri ke Masyarakat
DPP PDIP menggelar sepeda santai bertajuk "Gowes Bareng PDI Perjuangan" yang dilaksanakan secara serentak di seluruh Indonesia
-
Utut Adianto Sebut Gowes Bareng PDIP Bagian dari Politik Kegembiraan
Utut yang juga menjabat Ketua DPP PDIP tersebut mengatakan bahwa kegiatan sepeda santai tersebut merupakan bagian dari HUT PDIP ke 48.
-
Gowes Bareng PDIP, Hasto Gunakan Sepeda Ontel Warisan dari Kakek
Acara gowes bareng dimulai dari bundaran Patung Kuda kawasan Monas, menuju Hotel Indonesia, hingga Gelora Bung Karno.
-
Perjalanan Gibran, Putra Sulung Jokowi Menjadi Wali Kota Solo, Resmi Dilantik Hari Ini
Gibran Rakabuming Raka resmi dilantik sebagai Wali Kota Solo bersama sang wakil, Teguh Prakosa. Berikut perjalanan Gibran.
-
PDIP Tertinggi Hasil Survei Litbang Kompas: Jadi Masukan Agar Lebih Berbenah Diri
PDI Perjuangan (PDIP) menjadikan hasil survei Litbang Kompas sebagai bahan masukan partai berbenah diri menghadapi tantangan ke depan yang lebih berat
-
PDIP Tetap Ingin Pilkada pada 2024, Tapi Buka Peluang Revisi UU Pemilu
PDI Perjuangan (PDIP) menegaskan keinginan agar Pilkada tetap digelar pada 2024 mendatang bersamaan dengan pemilihan presiden dan pemilihan legislatif
-
Tinjau Banjir di Tangsel, Repdem PDIP: Ada Salah Kebijakan Pemkot Bertahun-tahun
Ketua DPC Repdem Tangsel, Ronald Adelius mengungkapkan menyebut ada kesalahan yang dibuat dalam kebijakan Pemkot Tangsel.
-
Alami Surplus Rp 18,7 T, Politisi PDIP Ingatkan BPJS Kesehatan Tingkatkan Layanan kepada Masyarakat
Pekerjaan Rumah besar terutama buat manajemen baru serta pengawas baru kelak adalah bagaimana menjawab keluhan-keluhan peserta BPJS Kesehatan
-
Tanggapi Marzuki Alie soal Megawati Kecolongan 2 Kali, Demokrat: Mungkin Frustasi Gerakannya Gagal
Partai Demokrat mempertanyakan klaim Marzuki Alie yang menyebut SBY bilang Megawati kecolongan dua kali saat Pilpres 2004.
-
Imlekan Bareng Banteng, PDIP Dinilai Partai yang Berkomitmen Jaga Keberagaman
Charles Honoris menilai hanya PDI Perjuangan (PDIP) partai politik yang menunjukkan komitmen kuat dalam menjaga keberagaman.
-
Ahok Beberkan Kisahnya Selalu Dibela Megawati Soekarnoputri
Di bawah Ibu Megawati sebagai ketua umum ini sudah membuktikan PDI Perjuangan adalah rumah besar kaum nasionalis, dan juga memperjuangkan kepentinga
-
Enggan Disebut Legenda Politik, Ahok: Yang Penting Jaga Nama Baik
Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok enggan dirinya disebut legenda di dunia politik Indonesia yang berasal dari keturunan Tionghoa.
-
Sekjen PDIP Cerita Jalankan Ritual Khusus Rayakan Imlek 2021
Hasto Kristiyanto mengakui dirinya menjalankan ritual khusus untuk merayakan Imlek di tahun 2021.
-
Pesan Ahok ke Anak Muda yang Terjun ke Politik: Jangan Takut Miskin dan Harus Siap Korbankan Diri
Ketika anda memutuskan sebagai politisi, anda sebenarnya harus sudah siap mengorbankan diri anda untuk kepentingan orang banyak.
-
Ahok Ungkap Alasan Dirinya Gabung PDI Perjuangan
Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok mengungkap alasan dirinya bergabung dengan PDI Perjuangan (PDIP) dalam acara 'Imlekan Bareng Banteng' yang digelar
-
Kisruh Revisi Undang-Undang Pemilu, Politikus Demokrat Sebut PDIP Gila Kuasa
Kepala Badan Pemenangan Pemilu (Bappilu) DPP Partai Demokrat Andi Arief menilai PDI Perjuangan (PDIP) adalah partai yang gila kuasa.