TAG
Swedia
Berita
Foto (53)
-
Kecam Aksi Pembakaran Alquran, PA 212 Bakal Demo Kedubes Swedia Senin Pekan Depan
Persaudaraan Alumni (PA) 212 berencana menggelar aksi demonstrasi di depan Kedutaan Besar (Kedubes) Swedia, Senin (30/1/2023) mendatang.
-
Kecam Pembakaran Al-Qur’an, Wapres: Pemerintah Telah Panggil Dubes Swedia dan Belanda
Menurut Wapres Ma'ruf, jangankan tindakan membakar dan menyobek Al-Qur’an, ucapan saja memiliki potensi membawa permusuhan.
-
Kutuk Pembakaran di Swedia, Menteri Agama: Teror dan Ekstremitas yang Merusak Harmoni
Menurut Menteri Agama RI, tindakan itu bentuk lain dari teror dan ekstremitas yang bisa mengancam harmoni umat beragama.
-
Ketua Umum LDII Minta Pemerintah Cekal Rasmus Paludan Masuk Indonesia
KH Chriswanto Santoso mengutuk keras pembakaran kitab suci Alquran yang didalangi oleh salah satu pimpinan politik di Swedia, Rasmus Paludan
-
ISKA Kecam Keras Pembakaran Alquran di Swedia
ISKA menyatakan aksi tersebut sebagai tindakan yang menyulut perpecahan antarumat beragama di dunia.
-
Tobias Billstrom Tolak Jawab Pertanyaan soal Aksi Pembakaran Al-Quran di Swedia
Menteri luar negeri Swedia, Tobias Billstrom, menahan diri untuk tidak menjawab pertanyaan tentang pembakaran kitab suci umat Islam, Al-Quran.
-
Murka Alquran Dibakar, Erdogan: Swedia Tak Perlu Andalkan Dukungan Turki Demi Gabung dengan NATO
Aksi pembakaran Al-Qur'an ini juga dikutuk oleh Kemlu Arab Saudi, Kuwait, dan Uni Emirat Arab (UEA)
-
Pembakaran Al Quran di Swedia Tuai Kecaman Banyak Negara, AS Sebut Itu Tindakan Menjijikkan
Kecaman terus mengalir dari banyak negara memprotes pembakaran Al- Qur'an oleh aktivis sayap kanan\Denmark, Rasmus Paludan, di depan Kedubas Turki.
-
Turki Balas Tolak Keanggotaan Swedia di NATO Pasca Aksi Bakar Al Quran oleh Politisi Denmark
Pembakaran Al Qur'an dilakukan oleh Rasmus Paludan, pemimpin partai politik sayap kanan Garis Keras Denmark di depan Kedubes Turki di Stockholm.
-
Sebelum Lakukan Aksi Pembakaran Alquran di Swedia, Rasmus Paludan Pernah Lakukan Hal yang Sama
Pemimpin partai politik sayap kanan Denmark Garis Keras, Rasmus Paludan melakukan aksi pembakaran Al-Qur'an di Swedia pada Sabtu (21/1/2023), lalu.
-
Setelah Penolakan Turki, AS Sebut Finlandia dan Swedia Siap Bergabung dengan NATO
Juru bicara Departemen Luar Negeri AS Ned Price menyebut Swedia dan Finlandia siap bergabung dengan NATO setelah Turki mengancam tidak memberikan izin
-
Erdogan: Swedia Tidak Perlu Mengandalkan Dukungan Turki Demi Bergabung dengan NATO
Swedia seharusnya tidak mengharapkan dukungan Turki untuk bisa bergabung dengan NATO, setelah tindakan anti-Turki dan anti-Islam.
-
Populer Internasional: Aksi Pembakaran Alquran di Swedia - Penembakan di Festival Imlek California
Rangkuman berita populer internasional, di antaranya aksi pembakaran Alquran di Swedia dan insiden penembakan di festival Imlek, California.
-
Turki Ancam Blokir Swedia Menjadi Anggota NATO Buntut Insiden Pembakaran Alquran
Presiden Turki mengancam tak akan memberikan persetujuannya kepada Swedia untuk bergabung dengan NATO buntut insiden pembakaran Al-Quran.
-
Sosok Rasmus Paludan, Pria di Balik Aksi Pembakaran Al Quran Swedia, Pernah Bakar Patung Erdogan
Rasmus Paludan melakukan aksi membakar Al Quran, hal ini menjadi sorotan tajam berbagai pihak.
-
MUI Kecam Keras Aksi Pembakaran Alquran di Swedia
Ketua MUI Bidang Hubungan Luar Negeri dan Kerjasama Internasional, Sudarnoto Abdul Hakim, mengecam keras perisitiwa pembakaran Alquran di Swedia.
-
Perdana Menteri Swedia Tanggapi Ulah Warganya yang Bakar Kitab Suci Alquran
Seorang Politisi Swedia bernama Rasmus Paludan membakar sebuah Alquran dalam sebuah demonstrasi di depan Kedutaan Besar Turki di Ibu Kota Stockholm.
-
Umat Islam dan Ormas Islam di Indonesia Kutuk Keras Aksi Pembakaran Alquran oleh Rasmus Paludan
Aksi pembakaran Kitab Suci Alquran yang dilakukan oleh Rasmus Paludan pada 21 Januari 2023 di Stockholm, Swedia, mendapat kecaman dari Ormas Islam.
-
Awal Mula Pembakaran Al Quran di Swedia: Demonstran Anti Turki Tak Ingin Swedia Gabung NATO
Awal mula pembakaran Al Quran di Swedia, demonstran anti Turki tak ingin Swedia gabung NATO karena mensyaratkan ekstradisi teroris PKK di Swedia.
-
Begini Hubungan Swedia dan Turki setelah Pembakaran Alquran oleh Rasmus Paludan
Ketegangan antara Swedia-Turki meningkat setelah politisi sayap kanan ekstremis Swedia-Dennis, Rasmus Paludan membakar salinan Alquran di Stockholm.