Tribunners / Citizen Journalism
Virus Corona
Cerita Pasien Positif Covid-19 yang Terpapar Virus dari Kerabat yang Menginap
Cepatnya penularan virus corona juga dialami mahasiswa asal Kota Bogor yang berusia 19 tahun.
Oleh: Saskya Dea Sakila
TRIBUNNEWS.COM - Satu di antara hal yang membuat pandemi Coronavirus Disease 2019 atau Covid-19 sulit diatasi adalah cepatnya penyebaran virus.
Virus ini dapat menular melalui percikan dahak atau droplet dari saluran pernapasan.
Baca juga: Menkes Tegaskan Tak Ada Intervensi ke BPOM Soal Izin Penggunaan Darurat Vaksin Covid-19
Kondisi sirkulasi udara dalam ruangan yang kurang baik, juga menjadi faktor lain cepatnya penyebaran Covid-19.
Cepatnya penularan virus corona juga dialami mahasiswa asal Kota Bogor bernama Rizky yang berusia 19 tahun.
Rizky sempat menjadi pasien positif Covid-19. Dia membagikan pengalaman terkait infeksi yang dialaminya.
Infeksi Covid-19 yang dialami Rizky berawal dari keluarga dekat yang bekerja di satu rumah sakit.
Kerabat itu, kata dia, menginap di rumahnya.
Baca juga: Kecemasan soal Vaksin COVID-19, Gus Jazil: Kalau Presiden Divaksin Pertama, Pasti Aman
Tanpa sepengetahuan Rizky, seorang keluarganya yang menginap tersebut telah terpapar Covid-19.
Rizky pun melakukan test SWAB mandiri di rumah sakit terdekat pada 7 September 2020, untuk melakukan screening guna mengetahui apakah dia ikut terpapar virus.
positif Covid-19
pasien Covid-19
droplet
tempat rawan penularan virus Covid-19
penularan virus corona
Virus Corona
1. Update Corona di Indonesia: Sebanyak 1,1 Juta Orang Sembuh Dari Covid-19 Hingga 23 Februari 2021 |
---|
2. Update 23 Februari: Penambahan 9.775 Kasus Covid-19, Total 1,298 Juta Orang |
---|
3. Presiden Jokowi Tegaskan Butuh Kerja Sama Global untuk Tangani Pandemi Covid-19 |
---|
4. Pimpinan MPR Ingatkan Pemerintah Tingkatkan Kewaspadaan Hadapi Penyebaran Covid-19 dari Luar Negeri |
---|
5. Meski Sudah Negatif Corona, Ternyata Bisa Terkena Long Covid hingga 6 Bulan, Ini Gejalanya |
---|