Jalanan Sedang Sepi, Aksi Pengendara Motor Ini Banjir Pujian, Lihat yang Dilakukannya
Sebuah foto seorang pengedara motor beredar. Foto tersebut diunggah oleh akun Instagram @atcs.kotabandung, pada Kamis (2/3/2018).
TRIBUNNEWS.COM - Sebuah foto seorang pengedara motor beredar.
Foto tersebut diunggah oleh akun Instagram @atcs.kotabandung, pada Kamis (2/3/2018).
Dalam foto tersebut terlihat foto yang diambil dari rekaman cctv salah satu jalan raya.
Lokasi jalan raya tersebut berada di sekitar wilayah Bandung.
BACA: Buron Selama 4 Tahun, Kapal Pesiar Rp 3,5 Triliun Diduga Hasil Pencucian Uang
Dalam foto tersebut terlihat ada seoang pengendara motor putih.
Layaknya seorang pengedara motor, ia mengenakan sebuah helm.
Ia juga terlihat mengenakan jaket dan celana warna gelap.
Tak ada yang aneh dalam foto tersebut, namun foto tersebut berhasil mengundang pujian dari netizen.
BACA JUGA: 5 Potret Manuella Aziza, Cantiknya Tak Kalah dari Kakaknya, Eva Celia
Netizen kagum karena meskipun jalanan sepi, pengendara motor tersebut masih mematuhi peraturan.