Satpel SDA Kemayoran Membersihkan Puing-Puing
Rabu, 12 Februari 2025 11:31 WIB
Foto #1
MEMBERSIHKAN SISA PUING - Satuan Pelaksana Sumber Daya Air (Satpel SDA) Kecamatan Kemayoran membersihan sisa-sisa puing setelah memperbaiki turap saluran penghubung (PHB) Serdang di Jalan Emas, Sumur Batu, Jakarta Pusat, Selasa (11/2/2025). Turap setinggi tiga meter dan panjang 12 meter ini diperbaiki karena sebelumnya rusak karena termakan usia. Warta Kota/Yulianto
| Editor | Bian Harnansa |
| Byline/Fotografer | Warta Kota/Yulianto |
| Byline Title | Warta Kota/Yulianto |
FOTO TERKAIT
KOMENTAR
Berita Terkait
-
Ranking BWF 2025 Resmi: Ginting & Ubed Kompak Naik 14 Tangga, Apri/Fadia Melejit
Ginting dan Ubed kompak dongkrak ranking BWF hingga naik 14 anak tangga, Apriyani/Fadia ikutan melejit setelah juara Indonesia Masters II 2025. -
Prakiraan Cuaca Kota Manado, Rabu 29 Oktober 2025: Hujan Ringan di Siang Hari
Simak prakiraan cuaca Kota Manado, Rabu 29 Oktober 2025, diprediksi turun hujan ringan di siang hari. -
Pria di Tasikmalaya Ditemukan Meninggal dalam Toren Air, Diduga Jatuh Saat Memperbaiki Saluran
Petugas dari Polsek Singaparna bersama Tagana Kabupaten Tasikmalaya segera datang ke lokasi untuk melakukan evakuasi -
Sudah Berusia 26 Tahun, El Rumi Masih Bingung dengan Nama Aslinya
Artis El Rumi mengaku masih kebingungan dengan nama aslinya hingga kini ia berusia 26 tahun. -
Dihadiri Maruf Amin, Forum Keberagaman Nusantara Dideklarasikan di Kesultanan Ternate
Sejumlah Sultan dan tokoh bangsa dari berbagai daerah di Indonesia mendeklarasikan Forum Keberagaman Nusantara (FKN)