Pilkada DKI Jakarta 2024
Elektabilitas Ahok Bisa Imbangi Anies di Pilkada Jakarta, PDIP Sebut Publik Rindu Pemimpin Tegas
Ketua DPP PDIP Said Abdullah mengatakan, masyarakat Jakarta sepertinya merindukan sosok pemimpin tegas seperti Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok.
Penulis:
Fersianus Waku
Editor:
Adi Suhendi
Tribunnews.com/Ibriza Fasti Ifhami - YouTube/Panggil Saya BTP
Anies Baswedan dan Basuki Tjahaja Purnama (BTP) alias Ahok.
Sebab, Said menambahkan bahwa Pilkada serentak 2024 semakin dekat, sekitar tinggal 47 hari lagi.
Hasil survei Litbang Kompas pada periode Juni 2024, 39 persen responden pasti akan memilih Anies jika dicalonkan menjadi Gubernur Jakarta.
Setelah Anies, disusul mantan Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok dengan keterpilihan 34,5 persen.
Selanjutnya, mantan Gubernur Jawa Barat (Jabar) Ridwan Kamil di posisi ketiga dengan 24 persen.
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.