Chord Gitar
Kunci Gitar Lagu Have Fun - Sheila On 7: Senin sampai Jumat Berlari Kejar Mimpi Niat Terpatri
Berikut ini merupakan kunci gitar lagu Have Fun yang dipopulerkan oleh grup band Sheila On 7, dimainkan dari kunci A.
TRIBUNNEWS.COM - Berikut kunci gitar lagu Have Fun yang dipopulerkan oleh grup band Sheila On 7.
Lagu Have Fun masuk dalam album Berlayar yang dirilis pada tahun 2011.
Lirik lagu ini menggambarkan tentang anak muda yang ingin menikmati masa mudanya dengan bersenang-senang.
Sheila On 7 adalah grup musik pop-rock/alternatif asal Yogyakarta yang dibentuk pada 6 Mei 1996.
Dengan kontrak di Sony Music Indonesia mulai sekitar 1998, Sheila On 7 meluncurkan album debut mereka pada tahun 1999 yang berjudul Sheila On 7.
Album ini meroket dan menjadi salah satu album terlaris di Indonesia.
Setelah itu Sheila On 7 terus membuat karya hingga pada tahun 2011 mereka merilis album Berlayar.
Banyak lagu-lagu hits dalam album tersebut seperti Have Fun, Pasti Ku Bisa, hingga Hujan Turun.
Band ini telah memberi pengaruh besar pada industri musik Indonesia, terutama bagi generasi muda ketika mereka naik daun di akhir 1990-an hingga awal 2000-an.
Selain itu, komunitas penggemar mereka yang dikenal sebagai “Sheilagank” sampai sekarang masih aktif dan menunjukkan bahwa lagu-lagu Sheila On 7 tetap relevan lintas generasi.
Berikut kunci gitar lagu Have Fun - Sheila On 7:
Intro:
senin sampai jum’at berlari
kejar mimpi niat terpatri
tapi malam ini ku ingin pergi
aku ingin have fun
Musik:
memang hidup harus dihidupi
memang dompet ini harus diisi
tapi malam ini ku akan pergi
aku ingin have fun
Reff:
pakai jeans t-shirt sepatu butut ku
tancap gas sambil putar lagu
ini malam yang selalu menantiku
malam yang panjang bareng teman ku lewati
jangan pulang sampai saat terbit mentari
Musik:
kejar mimpi niat terpatri
karena dompet ini harus di isi
tapi malam ini ku akan pergi
aku ingin have fun
Reff:
pakai jeans t-shirt sepatu butut ku
tancap gas sambil putar lagu
ini malam yang selalu menantiku
malam yang panjang bareng teman ku lewati
jangan pulang sampai saat terbit mentari
Musik:
pakai jeans t-shirt sepatu butut ku
tancap gas sambil putar lagu
ini malam yang selalu menantiku
malam yang panjang bareng teman ku lewati
jangan pulang sampai saat terbit mentari
(Tribunnews.com)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.