Warga Baduy Minta Sinyal Internet Dihapuskan dari Wilayahnya, Ini Tanggapan Pemkab Lebak
Permintaan penghapusan sinyal internet tersebut disampaikan melalui surat yang dikirimkan ke Bupati Lebak
“Usulan ini dibuat bertujuan sebagai upaya dan usaha kami pihak lembaga adat untuk memperkecil pengaruh negatif dari penggunaan terhadap warga kami,” ujar Saija.
Permohonan penghapusan sinyal tersebut, diprioritasnya untuk di wilayah Baduy Dalam.
Sementara di Baduy Luar sinyal masih dibutuhkan untuk keperluan bisnis dan komunikasi dengan pemerintah.
Wilayah Baduy Dalam meliputi tiga kampung Cikeusik, Cibeo di Cikartawana.
“Kalau di luar kan banyak yang usaha, jadi masih dibutuhkan untuk bisnis online,” kata dia.
Artikel ini telah tayang di TribunBanten.com dengan judul Surati Bupati Lebak, Warga Baduy Minta Sinyal Internet Dihapuskan dari Wilayahnya
Sumber: Tribun Banten
| Tentara Australia Uji Simulasi Kedaruratan di RS Lapangan Yonkes TNI AU dalam Bhakti Kanyini Ausindo |
|
|---|
| Ratusan Ribu Guru Honorer Madrasah Swasta Geruduk Istana Presiden Besok, Singgah di Masjid Istiqlal |
|
|---|
| Proses Cerai Sudah Berjalan di PA Tigaraksa, Deddy Corbuzier dan Sabrina Tinggal Menunggu Putusan |
|
|---|
| Sabrina Chairunnisa Gugat Cerai Deddy Corbuzier pada 16 Oktober 2025, Minta Tak Dipublikasikan |
|
|---|
| Prakiraan Cuaca Serang, Banten Kamis 30 Oktober 2025: Hujan Ringan dari Pagi hingga Sore |
|
|---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.