Senin, 24 November 2025

Jane Shalimar Meninggal

Jane Shalimar Meninggal, Baim Wong Beri Pesan soal Teguran: Waktu Ini Semakin Menipis

Baim Wong tulis ucapan berbelasungkawa pada Jane Shalimar yang meninggal dunia hari ini hingga beri pesan soal teguran.

Penulis: Ayu Miftakhul
Kolase Tribunnews - Instagram baimwong
Baim Wong dan Jane Shalimar 

Mulailah bersedekah..

Mulailah Tahajud..

Mulailah mengerjakan Puasa..

Sayangi Orang Tuamu..

Minta maaflah kepada mereka..

Bagi yg sudah berkecukupan atau yg berlebihan....

Sudahlah ..

Cukup..

Stop..

Sudah cukup memperkaya dirinya..

Bukan itu yang dihitung nanti..

Sedekahlah..

Bantu mereka yg membutuhkan..

Sekarang saat yang tepat untuk menggunakan uangmu...," terang Baim.

Baim juga meminta supaya pengikutnya lebih banyak beramal, karena waktu semakin menipis.

Halaman 3/4
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved