Sabtu, 8 November 2025

Sea Games 2017

Inilah 10 Atlet SEA Games 2017 Paling 'Hot' Versi Fox Sports, Siapa Wakili Indonesia?

Fox Sports memasukkan mereka dalam daftar 10 atlet paling 'hot' di SEA Games.

Penulis: Aji Bramastra
kolase, inquirer, foxsports
Ilustrasi. 

Dia adalah atlet rugby dari Filipina.

Punya wajah tampan, badan kekar, lengkap sudah membuatnya punya banyak fans wanita.

5. Khairy Jamaludin

Khairy Jamaluddin
Khairy Jamaluddin (Helen Ang Blog)

Sosok ini baru populer di Indonesia setelah insiden bendera Indonesia yang dicetak terbalik.

Yap, dia adalah Menteri Pemuda dan Olah Raga Malaysia, yang terfoto meminta maaf dan memeluk Menpora Imam Nahrawi.

Selain jadi menteri, Jamaludin adalah atlet polo dari Malaysia

6 dan 7. Irfan Fandi dan Ikhsan Fandi

Irfan dan Ikhsan Fandi
Irfan dan Ikhsan Fandi (strait times)

Keduanya adalah anak legenda sepak bola Singapura, Fandi Ahmad.

Fandi Ahmad adalah sosok yang familiar di Indonesia.

Ia bahkan pernah berkarir di Liga Indonesia.

Dua anak Fandi Ahmad, Irfan dan Ikhsan, mengikuti jejak ayahnya di sepak bola.

Mereka memperkuat Timnas Singapura.

Irfan dan Ikhsan, kini jadi idola banyak remaja Singapura.

Selain punya skill bola, mereka diidolai karena kegantengan mereka.

8. Farah Ann Abdul Hadi

Farah Ann
Farah Ann (inquirer)
Halaman 3/4
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved