BWF World Tour
Fakta Hasil Semifinal Korea Masters 2025: Tuan Rumah Pastikan Final, Dhinda & Raymond/Joaquin Nyusul
Tuan rumah dipastikan menyegel dua tiket final Korea Masters 2025 dengan lebih cepat, Dhinda dan Raymond/Joaquin nyusul.
Pertandingan ke-5 (ganda putri)
Kim So-yeong/Lee Seo-jin (Korea Selatan) vs Hsu Ya Chin/Sung Yu Hsuan (Taiwan/unggulan 2)
Pertandingan ke-6 (tunggal putra)
Yudai Okimoto (Jepang) vs Victor Lai (Kanada/unggulan 2)
Pertandingan ke-7 (ganda putri)
Jeong Na-eun/Lee Yeon-woo (Korea Selatan/unggulan 1) vs Hinata Suzuki/Nao Yamakita (Jepang/unggulan 6)
Pertandingan ke-8 (ganda putra)
Chen Zhi Yi/Presley Smith (Amerika Serikat/unggulan 3) vs Raymond Indra/Nikolaus Joaquin (unggulan 6)
Lapangan 2 mulai pukul 09.20 WIB
Pertandingan ke-1 (ganda campuran)
Kim Jae-hyeon/Jeong Na-eun vs Wang Chan/Kim Yu-jung
Pertandingan ke-2 (ganda putra)
Jin Yong/Na Sung-seung (Korea Selatan/unggulan 5) vs Lee Jong-min/Wang Chan (Korea Selatan)
(Tribunnews.com/Isnaini)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.