Sabtu, 24 Januari 2026

Transfer Pemain

Bayern Munchen Segera Perpanjang kontrak Mandzukic

Karl-Heinz Rummenigge, CEO Bayern Munchen mengatakan, pihaknya ingin memperpanjang kontrak Mario Mandzukic.

TRIBUNNEWS.COM - Karl-Heinz Rummenigge, CEO Bayern Munchen mengatakan, pihaknya ingin memperpanjang kontrak Mario Mandzukic.

Menurut Rummenigge, meskipun Bayern Munchen sudah mendapatkan Robert Lewandowski dari Borussia Dortmund, Mandzukic masih punya peran penting di Allianz Arena.

"Kami akan pertahankan Mandzukic, dan akan mencoba memperpanjang kontraknya. Saya tidak memiliki perasaan bahwa dia akan menolaknya," ujar Rummenigge kepada Bild, dikutip Tribunnews.com dari Sports Mole.

Mandzukic, striker asal Kroasia, bergabung dengan Bayern Munchen pada 2012, dari Wolfsburg. (*)

Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Arsenal
22
15
5
2
40
14
26
50
2
Man. City
22
13
4
5
45
21
24
43
3
Aston Villa
22
13
4
5
33
25
8
43
4
Liverpool
22
10
6
6
33
29
4
36
5
Manchester United
22
9
8
5
38
32
6
35
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved