Sabtu, 22 November 2025

Liga Italia

Juventus Diperingatkan Mino Raiola Soal Matthijs de Ligt Dan Paul Pogba

Mino Raiola memperingatkan Juventus soal Matthijs de Ligt yang hampir bergabung dengan Bayern Muenchen, serta soal Paul Pogba yang juga diincar Bayern

Penulis: Toni Bramantoro
Alchetron
Mino Raiola 

“Dia akan mengambil langkah selanjutnya. Bayern, Real, Barca, City. Ini adalah klub besar yang bisa dia datangi. Waktunya akan tiba dan Borussia Dortmund juga mengetahuinya. Kapan? Mungkin musim panas ini, mungkin berikutnya. Tapi ada kemungkinan besar dia akan pergi musim panas ini,” jelas Mino Raiola.

Agen asal Italia itu mengungkapkan bahwa Haaland mencarinya karena dia adalah penggemar berat Zlatan Ibrahimovic.

"Saya belum memilih satu pemain pun sejauh ini. Para pemain mencari saya. Mereka ingin kita membantu dan meminta nasihat. Kemudian kami duduk dan melihat apa yang terjadi. Terkadang mereka mengatakan ya, terkadang tidak. Kadang saya batalkan juga," kata Mino Raiola.

Gelandang Manchester United asal Prancis Paul Pogba (kanan)
Gelandang Manchester United asal Prancis Paul Pogba (kanan) (Paul ELLIS / POOL / AFP)

Erling Haaland diakuinya selalu menjadi penggemar berat Zlatan. Erling Haalandmemiliki teman bersama yang menyatukan mereka.

“Kami bertemu, minum, berbicara selama lima menit dan berjabat tangan. Erling ingin, aku ingin. Saya hanya melihatnya di video sebelumnya dan segera berkata, Dia cocok untuk saya, dia gila," seloroh Mino Raiola.

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Inter Milan
11
8
0
3
26
12
14
24
2
Roma
11
8
0
3
12
5
7
24
3
AC Milan
11
6
4
1
17
9
8
22
4
Napoli
11
7
1
3
16
10
6
22
5
Bologna
11
6
3
2
18
8
10
21
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved