Piala AFF 2022
Piala AFF 2022: Cetak 1 Assist untuk Timnas Indonesia, Peforma Pratama Arhan Dipuji Pelatih Kamboja
Peforma Pratama Arhan yang mencetak satu assist untuk Timnas Indonesia membuat pelatih Kamboja terkesan. Ia pun memuji visi dan akselerasi Arhan.
Laga berikutnya, Timnas Indonesia bakal meladeni perlawanan tuan rumah Brunei Darussalam, Senin (26/12/2022) mendatang.
Sedangkan Kamboja mendapat istirahat dan baru bermain lagi 3 hari setelah Timnas Indonesia. Nantinya anak asuh Ryu Hirose juga bertemu Brunei Darussalam, Kamis (29/12).
KLASEMEN GRUP A PIALA AFF 2022
1. Thailand 1 1 0 0 5 0 +5 3
2. Filipina 2 1 0 1 7 4 +3 3
3. Indonesia 1 1 0 0 2 1 +1 3
4. Kamboja 2 1 0 1 4 4 0 3
5. Brunei 2 0 0 2 1 9 -8 0
Keterangan: angka yang tertera adalah jumlah main, menang, seri, kalah, jumlah gol, jumlah kemasukan, dan poin.
(Tribunnews.com/Ipunk) (Bolasport.com/Mochamad Hary Prasetya)