Senin, 10 November 2025

Liga Inggris

Prediksi Skor Fulham vs Manchester United Liga Inggris: MU Punya Rekor Apik, Tiga Poin Harga Mati

Prediksi skor Fulham vs Manchester United pada pekan ke-11 Liga Inggris. Setan Merah punya rekor apik di kandang The Cottagers.

Paul ELLIS / AFP
Kiper Manchester United Andre Onana (kanan) merayakan bersama bek Harry Maguire dan rekan satu timnya setelah menyelamatkan tendangan penalti di akhir pertandingan Liga Champions melawan Copenhagen di Old Trafford, pada 24 Oktober 2023. 

Data Statistik Fulham vs Manchester UNited

Kiper Manchester United, Andre Onana (kanan) merayakan setelah menyelamatkan tendangan penalti FC Copenhagen di Old Traffordpada 24 Oktober 2023.
Kiper Manchester United, Andre Onana (kanan) merayakan setelah menyelamatkan tendangan penalti FC Copenhagen di Old Traffordpada 24 Oktober 2023. (PAUL ELLIS / AFP)
  • Fulham tidak pernah menang dalam 15 pertandingan terkahir melawan Manchester United (Imbang 3, kalah 12).
  • Fulham selalu kalah dalam enam pertandingan beruntun saat menjamu Manchester United.
  • Manchester United hanya memenangkan satu dari 11 pertandingan Liga Inggris terakhir di London (Imbang 3, kalah 7).
  • Fulham cuma menang 2 kali dalam 9 laga terakhir di Liga Inggris (Menang 2, Seri 3, Kalah 4).
  • Manchester United baru 1 kali clean sheet dalam 9 laga terakhir di Liga Inggris.
  • Manchester United selalu menang dengan margin 1 gol dalam 2 laga tandang terakhir di Liga Inggris.
  • Manchester United selalu menang dengan mencetak minimal 2 gol dalam 3 laga terakhir melawan Fulham di semua kompetisi.

Link Live Streaming

LINK <<<

LINK <<<

(Tribunnews.com/Hafidh Rizky Pratama)

Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Arsenal
11
8
2
1
20
5
15
26
2
Man. City
11
7
1
3
23
8
15
22
3
Chelsea
11
6
2
3
21
11
10
20
4
Sunderland
11
5
4
2
14
10
4
19
5
Tottenham
11
5
3
3
19
10
9
18
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved