Senin, 3 November 2025

FIFA Matchday

Statistik Timnas Indonesia vs China Taipei: Data Bicara, Beda Kelas, Garuda Unggul Segalanya

Timnas Indonesia memiliki statistik yang mengesankan saat mengalahkan China Taipei 6-0, Jumat (5/9). Garuda unggul jauh dalam segala aspek.

Editor: Dwi Setiawan
SURYA/HABIBUR ROHMAN
BERDUEL - Aksi pesepak bola Timnas Indonesia, Jordi Amat (tengah) saat berduel untuk menanduk bola pada pertandingan melawan China Taeipei edisi FIFA Matchday September, di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT), Surabaya, Jumat (5/9/2025) malam WIB. Timnas Indonesia memiliki statistik yang mengesankan saat mengalahkan China Taipei 6-0, Jumat (5/9/2025) malam WIB. Garuda unggul jauh dalam segala aspek dari tim lawan. 

Tingginya akurasi umpan membuat Indonesia mampu membangun serangan dengan lebih terstruktur. Tercatat, skuad asuhan Patrick Kluivert berhasil menciptakan 15 peluang (create chances) sepanjang laga.

Sebagai perbandingan, Chinese Taipei hanya mampu menghasilkan 3 peluang, menegaskan betapa dominannya Indonesia baik dalam penguasaan bola maupun efektivitas serangan.

Hasil ini tentu menjadi modal berharga bagi anak asuh Patrick Kluivert dalam menghadapi agenda penting berikutnya melawan Lebanon pada 8 September 2025. 

Statistik Timnas Indonesia vs China Taipei

Hasil Akhir: Indonesia 6-0 China Taipei

Penguasaan Bola: Indonesia 69-31 China Taipei

Shots: Indonesia 23-7 China Taipei

Shots on Target: Indonesia 5-1 China Taipei

Akurasi Umpan: Indonesia 89-82 China Taipei

Kartu Kuning: Indonesia 1-1 China Taipei

Create Chances: Indonesia 15-3 China Taipei

Sepak Pojok: Indonesia 4-2 China Taipei

Pelanggaran: Indonesia 12-7 China Taipei

(Tribunnews.com/Ali)

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Arsenal
10
8
1
1
18
3
15
25
2
Man. City
10
6
1
3
20
8
12
19
3
Liverpool
10
6
0
4
18
14
4
18
4
Bournemouth
10
5
3
2
17
14
3
18
5
Tottenham
10
5
2
3
17
8
9
17
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved