Kamis, 13 November 2025

Liga 2

Hasil Klasemen Liga 2: Rekor Rahmad Darmawan di Persipura Berlanjut, PSS Puncaki Grup 2

Hasil klasemen Liga 2 setelah beberapa pertandingan pekan ke-10, Rabu (12/11/2025) malam. Rekor Rahmad Darmawan berlanjut, PSS di puncak Grup 2.

Instagram @persipurapapua1963
AKSI BOAS - Aksi pemain Persipura Jayapura, Boas Solossa saat menghadapi Barito Putera di Stadion Lukas Enembe, pada pekan ketujuh Liga 2, Sabtu (25/10/2025) sore WIB. Persipura berhasil menang tipis 1-0. Hasil klasemen Liga 2 setelah pekan ke-10, Rabu (12/11/2025) malam WIB. 

Hasil ini membuat Barito Putera kembali ke jalur kemenangan setelah pekan lalu ditahan imbang PSS Sleman 1-1.

Sedangkan PSS Sleman kini kembali mempertegas posisinya di puncak klasemen Grup 2 Liga 2 setelah menang tipis di markas Persiba Balikpapan.

Hasil Persiba vs PSS Sleman yang berlangsung di Stadion Batakan, berakhir dengan skor 1-2.

Selebrasi pemain PSS Sleman, Gustavo Tocantins (kanan) dan Dominikus Dion (kiri) setelah mencetak gol ke gawang Kendal Tornado FC dalam pekan 5 Liga 2 di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Minggu (12/10/2025).
Selebrasi pemain PSS Sleman, Gustavo Tocantins (kanan) dan Dominikus Dion (kiri) setelah mencetak gol ke gawang Kendal Tornado FC dalam pekan 5 Liga 2 di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Minggu (12/10/2025). (ILeague Pegadaian Liga 2)

Gol Super Elja dicetak melalui brace Gustavo Tocantins (33') (45+2'), sementara gol tuan rumah dicetak Takumu Nishihara (60').

Hasil ini membuat PSS, yang sempat tergusur ke posisi ketiga klasemen sementara Grup 2, kembali ke posisi puncak dengan 23 poin. 

Adapun Persiba tertahan di posisi ketujuh dengan 10 poin.

Rekap Hasil Liga 2 Pekan ke-10

Selasa, 11 November 2025

Persiku Kudus 3-0 PSIS Semarang
Garudayaksa 7-2 Sriwijaya FC
Deltras Sidoarjo 1-2 Persela Lamongan

Rabu, 12 November 2025

Adhyaksa 1-1 Persiraja Banda Aceh
Tornado Pekanbaru 1-2 Barito Putera
Persipura Jayapura 3-0 Persipal Palu
Persiba 1-2 PSS Sleman

Kamis, 13 November 2025

Pukul 15.30 WIB - Persekat vs PSMS Medan
Pukul 15.30 WIB - PSPS Riau vs Bekasi City
Pukul 19.00 WIB - Sumsel United vs Persekad Depok

Klasemen Terbaru Liga 2

Grup 1

No. Nama Tim Jumlah Main Menang Seri Kalah Gol-Kebobolan Selisih Gol Poin
1. Garudayaksa 10 7 2 1 26-7 +19 23
2. Adhyaksa 10 5 4 1 21-14 +7 19
3. Bekasi City 9 4 2 3 11-7 +4 14
4. Sumsel United 9 4 2 3 10-9 +1 14
5. PSMS Medan 9 3 3 3 11-10 +1 12
6. Persikad Depok 9 3 3 3 13-14 -1 12
7. PSPS Riau 9 3 3 3 14-20 -6 12
8. Persiraja 10 3 3 4 12-13 -1 12
9. Persekat 9 2 2 5 6-15 -9 8
10. Sriwijaya FC 10 0 2 8 10-25 -15 2

 

Grup 2

No. Nama Tim Jumlah Main Menang Seri Kalah Gol-Kebobolan Selisih Gol Poin
1. PSS Sleman 10 7 2 1 21-7 +14 23
2. Barito Putera 10 7 1 2 16-4 +12 22
3. Persipura 10 6 2 2 12-6 +6 20
4. Persela 10 6 2 2 15-8 +7 20
5. Deltras 10 5 2 3 13-8 +5 17
6. Tornado 10 4 2 4 15-12 +3 14
7. Persiba 10 3 1 6 11-17 -6 10
8. Persiku 10 2 1 7 12-18 -6 7
9. Persipal 10 0 5 5 6-20 -14 5
10. PSIS Semarang 10 0 2 8 4-25 -21 2

 

(Tribunnews.com/Hafidh Rizky Pratama)

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Borneo FC
9
9
0
0
21
4
17
27
2
Persija Jakarta
11
7
2
2
22
11
11
23
3
Malut United
10
6
2
2
19
12
7
20
4
Persib
9
6
1
2
14
6
8
19
5
PSIM
11
5
4
2
15
13
2
19
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved