TAG
Ahmad Wazir Noviadi
Berita
-
Setya Novanto Hanya Tahu Keluarga Bupati Ogan Ilir Kader Golkar
"Saya tadi melihat di televisi, saya nanti akan melihat secara jelas untuk bupati. Saya hanya tahu keluarganya adalah keluarga besar Partai Golkar,"
-
Sang Bupati Ditemukan sedang Tiarap dalam Kondisi Teler
Saat petugas masuk, kondisi di dalam rumah pun sudah tidak seperti semula, belasan orang yang berada di dalan rumah megah tersebut sudah berpencar.
-
BNN: Lolos Jadi Bupati, Tes Kesehatan Noviadi Direkayasa
Padahal berdasarkan penelusuran BNN, Ovi sapaan karib bupati tersebut tergolong pengguna lama dan rutin.
-
Calon Istri Bupati Ogan Ilir Mengundurkan Diri
Ia mengaku telah mendengar kabar akan menikah namun hingga saat ini belum ada surat undangan yang disebar
-
Selain Bupati OI, BNN Sedang Incar Kepala Daerah Lain yang Terlibat Narkoba
Saat ini pihaknya masih sedang mendalami dugaan tersebut.
-
Bupati Positif Narkoba, Oknum Kodim Bawa Sabu Hingga Nenek Soni Diancam Dibunuh Anaknya
Awal mula kasus ini terbongkar saat ia tertatih mendatangi Polresta Medan usai anaknya mengancam akan membunuhnya.
-
Narkoba Buyarkan Janji Manis Bupati Ogan Ilir
Ahmad Wazir Noviadi adalah bupati paling muda di Sumatera Selatan. Raut wajah berseri-seri. Ia begitu percaya diri memaparkan visi-misinya.
-
Kandungan Sabu di Urine Hilang Setelah Lewat Seminggu
Yatiman pun menegaskan, bila tak ada obat apapun yang dapat menghilangkan pengaruh narkoba secara cepat dan lansung usai dipakai.
-
Mendagri: Perilaku Bupati Ogan Ilir Menyedihkan dan Mengecewakan
"Menyedihkan dan mengecewakan. Sebagai kepala daerah seharusnya memberi contoh baik kepada warga yang dipimpinnya. Dia malah menunjukan perilaku yan
-
Tes Urine Bupati Ogan Ilir Positif Narkoba, Warga Pertanyakan Tes Kesehatan Saat Nyalon Bupati
Dari tes urine yang dilakukan terhadap Bupati Ogan Ilir AW Noviadi dan hasilnya positif sehingga langsung diamankan, menjadi pertanyaan masyarakat.
-
BNN Selidiki Oknum yang Rekayasa Hasil Tes Urine Bupati OKI
Saat mencalonkan bupati, Ahmad lolos tes urine.
-
BNN Terpaksa Keluarkan Tembakan Peringatan di Rumah Bupati Ogan Ilir
Tindakan ini dipicu pihak keluarga AW Noviadi, terutama orangtua yang tidak lain mantan Bupati OI, Mawardi Yahya yang menghalang-halangi petugas.
-
PNS Ogan Ilir Bungkam Terkait Penangkapan Bupati AW Noviadi
Selanjutnya, Sekretaris DPRD OI Baihaki juga bungkam mengenai hal tersebut.
-
Ini Kronologis Penggerebekan Rumah Bupati Ogan Ilir Oleh BNN
Bupati Ogan Ilir Ahmad Wazir Noviadi ditangkap oleh Badan Narkotika Nasional (BNN) karena diduga menggunakan narkoba jenis sabu-sabu.
-
Ketua Komisi 4 DPRD OI Mengaku Prihatin Atas Penangkapan Bupati AW Noviadi
Ketua Komisi 4 DPRD Ogan Ilir, Azmi A Hadi, mengaku prihatin terkait penangkapan Bupati OI AW Noviadi Mawardi oleh petugas BNN
-
Buwas Sebut Anggotanya Sempat Lepaskan Tembakan Saat Gerebek Rumah Bupati Ogan Ilir
Kepala BNN Komjen Pol Budi Waseso membenarkan pihaknya sempat kesulitan ketika akan masuk ke kediaman pribadi Bupati Ogan Ilir (OI), Ahmad Wazir Novia
-
Bupati OI Ditangkap BNN Karena "Nyanyian" Bandar yang bekerja di RSJ
ICN yang bekerja sebagai PNS di sebuah rumah sakit jiwa di Palembang ini mengaku sering memasok narkoba pada AWN.
-
BNN: ''Gak Usah Diborgol, Kan Masih Pengaruh Narkoba, Kalaupun Lari Pasti Teler''
Selama rilis, AWN bebas memainkan jarinya dan AWN lebih banyak menunduk.
-
Petugas BNN Sumsel Tak Tahu Bupati Ogan Ilir Buang Barang Bukti
BNN Sumatera Selatan tak tahu jika Bupati Ogan Ilir membuang barang bukti narkoba ketika petugas bernegosiasi dengan keluarganya.
-
BNNP Sumsel Tepis Penghilangan Barang Bukti Oleh Bupati Ogan Ilir Saat Penggerebekan
BNNP Sumsel menepis adanya anggapan bahwa Barang Bukti (BB) coba disembunyikan yang bersangkutan pada saat terjadinya negosiasi.
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved