TAG
bursa transfer Liga Italia
Berita
-
Transfer Liga Italia: Juventus Korbankan Pemain 20 Tahun demi Locatelli, Dzeko Tes Medis di Inter
Ada dua isu transfer pemain di kompetisi Liga Italia yakni Juventus mengobarkan pemain 20 tahun untuk Locatelli dan Dzeko akan tes medis di Inter.
-
Transfer Liga Italia, Edin Dzeko ke Inter, Tammy Abraham Tolak AS Roma, Madrid Tawarkan Luka Jovic
Edin Dzeko dikabarkan sepakat ke Inter Milan dengan kontrak durasi dua musim. Inter Milan butuhkan striker setelah melepas Romelu Lukaku ke Chelsea
-
Efek Berantai Kepergian Lukaku, Misi Mulia Inzaghi Sambung Kejayaan Conte Terancam
Inter Milan berpeluang menerima efek negatif jika tidak bisa mencari pengganti yang ideal bagi Lukaku yang dikabarkan pergi ke Chelsea.
-
Transfer Liga Italia - Juventus yakin Dapatkan Manuel Locatelli, Lautaro Martinez Tolak Arsenal
Bursa transfer Liga Italia terbaru, Juventus melayangkan penawaran kepada Sassuolo untuk Manuel Locatelli, dan Lautaro Martinez tolak Arsenal.
-
Update Manuver Juventus di Bursa Transfer, Incar Kapten Liverpool, Selangkah Lagi Gaet Locatelli
Berikut sejumlah kabar hangat seputar manuver Juventus di bursa transfer, Manuel Locatelli selangkah lagi gabung
-
Kabar Panas Bursa Transfer: Icardi Siap Potong Gaji, Ronaldo di Gerbang Keluar Juventus Menuju PSG
Ada beberapa faktor yang membuat pertukaran Mauro Icardi dan Cristiano Ronaldo antara PSG dan Juventus jadi kenyataan.
-
Transfer Liga Italia: Gerak Cepat AC Milan, Perkenalkan Giroud hingga Ballo-Toure Segera Tes Medis
Kabar Ballo-Toure yang akan menjalani tes medis bertepatan dengan perkenalan Olivier Giroud menjadi pemain AC Milan.
-
Update Bursa Transfer, Griezmann Menuju Inggris, Man City Gila-gilaan Tawar Erling Haaland Rp 2,2 T
Berikut perkembangan bursa transfer pemain di berbagai kompetisi Eropa. Ada tawaran megatrasnfer dari Manchester City buat Erling Haaland
-
Hakan Calhanoglu Menyeberang dari AC Milan ke Inter, Rossoneri Sering Beri Pemain Ampas ke Tetangga
Hal yang jelas, Calhanoglu datang ke Inter Milan dengan membawa performa hancur-hancuran di EURO 2020.
-
Agen Sudah Kontak PSG, MU, dan Real Madrid, Cristiano Ronaldo Bersiap Angkat Kaki dari Juventus
ketiga klub yang dikabarkan sudah melakukan kontak dengan agen Ronaldo adalah Manchester United, Real Madrid, dan Paris Saint-Germain.
-
Massimiliano Allegri Datang, Cristiano Ronaldo Masuk Daftar Jual Juventus
Bukan rahasia jika Massimiliano Allegri merupakan sosok yang sangat menentang keberadaan Cristiano Ronaldo di Juventus.
-
Ada Kabar Mourinho dan Ronaldo Akan Reuni di AS Roma, Cassano: Omong Kosong!
Selama di bawah asuhan Mourinho, Ronaldo berhasil melesakkan 168 gol dan 49 assist dari 164 pertandingan di semua kompetisi bersama Madrid.
-
Liga Italia: Fokus Permanenkan Diogo Dalot, AC Milan Enggan Lirik Takehiro Tomiyasu Lagi
Dibalik niat AC Milan mempermanenkan Diogo Dalot ternyata menyisakan cerita tersendiri bagi salah satu pemain incaran Rossoneri, Takehiro Tomiyasu
-
Rapor Bursa Transfer Liga Italia, AC Milan Paling Cerdas, Juventus Lakukan Pembelian Termahal
Pembelian termahal dilakukan Juventus saat mengakuisisi remaja Italia, Nicolo Rovella, senilai 18 juta euro dari Genoa.
-
Manuver Transfer Tersembunyi AC Milan, Inter Milan, Juventus di Deadline Bursa Transfer Liga Italia
manuver yang dilakukan oleh AC Milan, Inter dan Juventus pada deadline day kali ini sebagai transfer "tersembunyi".
-
Daftar Lengkap Bursa Transfer Liga Italia, AC Milan Paling Sibuk, Juventus-Inter Tak Bergerak
AC Milan menjadi klub papan atas Serie A yang paling sibuk dalam bursa tranfser musim dingin 2021
-
Paolo Maldini, Sosok di Balik Sukses AC Milan Kalahkan Juventus Rekrut Wonderkid 17 Tahun
AC Milan sukses. Juventus juga meminati pemain remaja yang berposisi sebagai bek kiri tersebut.
-
Manchester City Ramaikan Wacana Barter Alexis Sanchez dan Edin Dzeko
rencana pertukaran Edin Dzeko dengan Alexis Sanchez sebagai operasi super di bursa transfer Liga Italia pada Januari ini.
-
Wacana Barter Alexis Sanchez dan Edin Dzeko Bukan Kemauan Antonio Conte
AS Roma kini dikabarkan sedang menawarkan Dzeko ke beberapa tim elite Eropa selain Inter Milan seperti Juventus hingga Paris Saint-Germain.
-
Bursa Transfer Liga Italia, Barter Alexis Sanchez-Edin Dzeko, yang Untung AS Roma atau Inter Milan?
deal antara Roma dan Inter lebih mungkin terlaksana karena besaran gaji dan harga pasar kedua pemain yang tidak berbeda jauh.
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved