TAG
ekspor minyak mentah
Berita
-
Pengusaha Minta Ekspor CPO Ditingkatkan Setelah Lebaran, Ini Alasannya
Aturan mengenai ekspor Minyak Sawit Mentah atau Crude Palm Oil (CPO) dan turunannya sudah saatnya dievaluasi kembali.
-
27 Negara Uni Eropa Tercekik Krisis Energi Setelah Rusia Terapkan Aksi Pembatasan Ekspor
Sebanyak 27 negara Uni Eropa kini menghadapi pembengkakan anggaran akibat krisis energi setelah Rusia membatasi ekspor migas ke mereka.
-
Dibayangi Sanksi Rusia, Harga Minyak Dunia Pekan Ini Melonjak 8 Persen
Harga minyak dunia melonjak di atas 8 persen, setelah Rusia mengumumkan paket sanksi dengan memangkas ekspor minyak mentah per Maret 2023.
-
Rusia Beri Diskon Khusus Untuk Pacu Ekspor Minyak Mentah ke China dan India
Pengalihan ekspor ini sengaja dilakukan Rusia untuk memacu penjualan minyaknya di awal tahun 2023
-
Dalam Sebulan Ekspor 7,15 Juta Ton Minyak Mentah, Rusia Jadi Pemasok Energi Utama Bagi China
Total pengiriman minyak Rusia ke China sepanjang tahun 2022 naik mencapai 48,45 juta ton.
-
Diancam Rusia, Kazakhstan Akan Jual Minyak Melalui Pipa Azeri pada Bulan Depan
Kazakhstan Kazmunaigaz (KMG) sedang melakukan pembicaraan dengan cabang perusahaan di negara Azerbaijan SOCAR, untuk mengizinkan 1,5 juta ton minyak.
-
Arab Saudi Berencana Naikkan Harga Minyak Mentah untuk Konsumen di Asia pada September Mendatang
Aramco dapat menaikkan harga jual resmi (OSP) untuk minyak mentah Arab Light andalan antara 70 sen hingga 1 dolar AS per barel dari bulan sebelumnya
-
Rugi 150.000 Barel Per Hari, Irak Gagal Genjot Ekspor Minyak di Tengah Krisis Energi
Jika fasilitas penyimpanan minyak tak kunjung ditingkatkan, Irak gagal mendapatkan tambahan ekspor sebanyak 150.000 barel per hari.
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved