TAG
Istanbul
Istanbul, Turki.
Berita
-
Gempa Bumi Kekuatan 6,2 SR Guncang Istanbul, Warga Berhamburan Keluar Gedung
Gempa bumi berkekuatan 6,2 SR mengguncang Istanbul, Turki, pada Rabu (23/4/2025) siang, tercatat pada kedalaman 10 kilometer.
-
Hadiri Forum Parlemen Bela Palestina di Turki, Puan Desak Israel Hentikan Serangan di Gaza
Ketua DPR RI Puan Maharani menghadiri rapat kelompok parlemen yang mendukung Palestina atau The Group of Parliaments in support of Palestine di Turki.
-
Perang Rusia-Ukraina Hari ke-1.141: Delegasi AS dan Rusia Gelar Pembicaraan di Istanbul Besok
Delegasi AS dan Rusia dijadwalkan menggelar pembicaraan penting di Istanbul pada Kamis (10/4/2025) membahas pemulihan beberapa operasi diplomatik.
-
Gelombang Protes di Turki Memasuki Hari Ketujuh, Lebih dari 1.400 Demonstran Ditangkap
Ribuan warga Turki melanjutkan aksi protesnya pada malam ketujuh pada hari Selasa (25/3/2025).
-
Turki Ringkus 9 Jurnalis di Rumah Mereka Terkait Demo Pemenjaraan Walkot Istanbul Ekrem Imamoglu
Turki Bergejolak, 8 wartawan dan 1 jurnalis foto ditangkap atas "serangan terhadap kebebasan pers dan hak rakyat untuk mengetahui kebenaran."
-
Respons Erdogan usai Wali Kota Istanbul Ekrem Imamoglu Dijebloskan ke Bui, Demo Rusuh Guncang Turki
Presiden Turki Erdogan menyalahkan kubu oposisi atas meningkatnya eskalasi aksi protes yang menurutnya telah berubah menjadi "gerakan kekerasan."
-
Pengadilan Turki Secara Resmi Menahan Wali Kota Istanbul Imamoglu atas Tuduhan Korupsi
Pengadilan Turki secara resmi menangkap Wali Kota Istanbul Ekrem Imamoglu, saingan terbesar Presiden Recep Tayyip Erdogan, pada awal 23 Maret
-
Pengadilan Turki Putuskan Wali Kota Istanbul Ditahan Sementara, Menunggu Persidangan di Balik Jeruji
Pengadilan Turki memerintahkan untuk menahan sementara wali kota Istanbul Ekrem Imamoglu.
-
Istanbul Bergejolak, Demo 3 Hari Berturut-turut Usai Penangkapan Ekrem Imamoglu
Ribuan warga Turki menggelar aksi demo selama 3 hari beruturut-turut untuk menuntut pembebasan wali kota Istanbul, Ekrem Imamoglu.
-
Turki Bergejolak, 37 Orang Ditahan Gara-gara Unggahan Media Sosial tentang Wali Kota Istanbul
Lebih dari 18,6 juta unggahan terkait penangkapan Imamoglu beredar di internet dalam waktu kurang dari 24 jam akibatnya 37 orang telah ditangkap.
-
Tembakkan Peluru Karet-Gas Air Mata, Polisi Turki Bubarkan Demo Protes Penahanan Wali Kota Istanbul
Polisi Turki berupaya membubarkan para demonstran yang menggelar aksi protes atas penahanan wali kota Istanbul Ekrem Imamoglu.
-
Ribuan Warga Turki Ngamuk, Tuntut Presiden Erdogan Mundur Buntut Isu Kudeta Ekrem Imamoglu
Ribuan warga Turki menggelar demo besar di jalanan kota Istanbul mendesak Erdogan mundur dari kursi Presiden buntut penahanan Walikota Ekrem Imamoglu.
-
Wali Kota Istanbul dan 100 Orang Ditangkap, Demonstran Turki: Presiden Erdogan Diktaktor
Wali kota Istanbul sekaligus rival Erdogan, Ekrem Imamoglu, dan 100 lainnya ditangkap pada Rabu pagi. Demonstran kecam pemerintahan Presiden Erdogan.
-
Gejolak Politik Turki: Rival Utama Erdogan dan Wali Kota Istanbul Ekrem Imamoglu Ditangkap Polisi
Polisi Turki menangkap Wali Kota Istanbul, Ekrem Imamoglu, pada Rabu (19/3/2025) atas tuduhan korupsi dan keterkaitan dengan organisasi teroris.
-
20 Aktivitas Gratis Terbaik di Istanbul Turki
Dengan perencanaan yang tepat, perjalanan ke ibu kota Turki ini bisa tetap ramah di kantong.
-
Rusia dan AS Mengadakan Pertemuan di Istanbul pada Hari Kamis, Kata Sumber Diplomatik Turki
Delegasi Rusia dan Amerika akan bertemu di Istanbul pada hari Kamis untuk pertemuan teknis, sumber dari Kementerian Luar Negeri Turki mengatakan
-
Kapan Waktu Terbaik ke Turki? Panduan Musim, Festival, dan Aktivitas Wisata
Berikut adalah waktu terbaik untuk mengunjungi Turki berdasarkan musim dan jenis aktivitas yang bisa dinikmati.
-
Panduan Lengkap Berbelanja di Grand Bazaar Istanbul: Tips, Waktu, dan Barang yang Harus Dibeli
Panduan berbelanja di Grand Bazaar, Istanbul, Turkiye: dari waktu terbaik, apa yang dibeli dan tips menawar.
-
Recep Tayyip Erdogan
Erdogan menjabat sebagai perdana menteri di tahun 2003–2014 dan sebagai Presiden Turki pada 2014 hingga sekarang.
-
Ragam Gaya Busana Modest Ditampilkan di Modest Fashion & Art Trade Show
Fashion show digelar dengan grande menampilkan beragam gaya modest fashion dengan sentuhan seni dari berbagai negara.
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved