TAG
Kelapa Gading
Berita
Foto (45)
-
Kronologis Pria Tewas Jatuh Dari Lantai 15 Apartemen di Kelapa Gading, Awalnya Bertemu Mantan Istri
Terungkap kronologis tewasnya pria berinisial EF (36) yang diduga terjatuh dari lantai 15 partemen di Kelapa Gading, Jakarta Utara.
-
Festival Kue Bulan di Kelapa Gading Jakarta Utara Padukan Beragam Budaya Nusantara dan Tionghoa
Festival Kue Bulan melambangkan kebersamaan, kesatuan keluarga, dan rasa syukur atas panen yang melimpah.
-
Pria 32 Tahun di Kelapa Gading Meninggal Dunia Saat Lagi Makan di Warteg
Korban dinyatakan meninggal dunia namun belum diketahui pasti penyebab korban tutup usia.
-
Pramono Bakal Lanjutkan Program Ahok: Legacy Dia Bagus, Tapi Mulutnya Perlu Ditertibkan Saja Sedikit
Pramono Anung menegaskan dirinya bersama Rano Karno akan melanjutkan program Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok bila terpilih jadi Gubernur Jakarta.
-
Pramono Anung Janji Bakal Perbaiki Data KJP Kepada Warga Kelapa Gading: Orang Kaya Tak Perlu Dapat
Pramono Anung menyatakan, dirinya bersama Rano Karno akan memperbaiki pendataan Kartu Jakarta Pintar (KJP) atau Kartu Indonesia Pintar (KIP).
-
Sindikat Penipuan di Kelapa Gading Diketuai 'Profesor', Anggotanya 3 Orang
Para pelakiu menggunakan satu unit mobil berpelat palsu ini mencari korban yang tengah berada di sekitar bank.
-
Sindikat Hipnotis Incar Korban Lansia di Berbagai TKP, Kenali Modusnya
Polisi mengungkap kasus sindikat hipnotis atau gendam yang mengincar korban lanjut usia (lansia) untuk dikuras uang hingga barang berharga targetnya.
-
Operasi Jagratara di Apartemen Kawasan Kelapa Gading, Petugas Imigrasi Amankan 8 WNA
Operasi Kantor Imigrasi Kelas I TPI Jakarta Utara dipimpin langsung oleh Ridho Sangari selaku Kepala Sub Seksi Intelijen Keimigrasian.
-
Jaksa KPK Akan Bacakan Tuntutan Untuk Hakim Agung Gazalba Saleh Pada 5 September 2024
Jaksa KPK berencana membacakan surat tuntutan Hakim Agung nonaktif Gazalba Saleh pada Kamis, 5 September 2024.
-
Fify Mulyani Ternyata Pernah Minta Hakim Agung Gazalba Saleh Urus Listrik Hingga Mebel di Rumahnya
Jaksa KPK heran dengan keterangan teman wanita dari Hakim Agung nonaktif Gazalba Saleh dalam persidangan kasus TPPU, Kamis (8/8/2024).
-
Terungkap Chat Hakim Agung Gazalba Saleh Kepada Teman Wanitanya, Ada Kata Sayang dan Emoticon Love
Jaksa KPK membongkar isi chat Whatsapp Hakim Agung nonaktif Gazalba Saleh dengan teman wanitanya saat berstatus tahanan. Ada kata sayang.
-
Modus Sindikat Penggelapan Motor Jaringan Internasional, Modal Rp 8 Juta Raup Puluhan Juta Per Unit
Terungkap siasat sindikat penggelapan motor kredit jaringan internasional. Bermodal Rp 8 juta untung puluhan juta per unit.
-
Elmo, Ernie dan Bert yang Merupakan Karakter Sesame Street Sambangi Jakarta untuk Bertemu Penggemar
Acara ini diharapkan bisa mengembalikan kenangan indah bagi orang tua sambil memberikan hiburan berkualitas dan edukatif bagi anak-anak
-
Hotman Paris Usul Polisi Lakukan Uji Kebohongan Terhadap Pelaku Dan Saksi Kasus Vina Cirebon
Hotman Paris selaku pengacara keluarga Vina Cirebon mengusulkan agar pihak kepolisian melakukan tes poligraf atau uji kebohongan terhadap para pelaku.
-
Grup Band Ungu Konser di Jakarta 31 Mei 2024, Catat Tempatnya!
Selain menikmati konser Ungu, pengunjung bisa menikmati layangan lounge dan private room, bottleshop dan restoran yang menyajikan hidangan nusantara
-
Wanita yang Ditemukan Tewas di Kelapa Gading Diduga Lakukan Praktek Aborsi Ilegal
Ristia ternyata masih berstatus sebagai istri dari suami sahnya dan sudah memiliki tiga anak dan pernikahan tersebut
-
Wanita Hamil Tewas di Kelapa Gading: Pacar Beri Uang Rp300 Ribu untuk Aborsi, ke Jakarta Karena Malu
RN dan pacarnya, Agusmita (27) sepakat menggugurkan kandungan tersebut karena merasa malu.
-
Sosok RN, Wanita Hamil Tewas di Ruko Kelapa Gading, Diminta Pacar Aborsi, saat Pendarahan Ditinggal
RN, wanita hamil yang tewas di ruko Kelapa Gading, mengalami pendarahan hebat sebelum meninggal.
-
Nasib Bocil Malang Iseng Otak Atik Mobil Listrik hingga Tabrak Tembok di MOI Kelapa Gading
Bagaimana nasib bocah kecil (bocil) yang berulah di pameran mobil hingga sebuah mobil listrik menabrak tembok di MOI Kelapa Gading?
-
Pacar Wanita Hamil yang Tewas di Kelapa Gading Dijerat Pasal Pembunuhan, Begini Penjelasan Polisi
Upaya aborsi ini dilakukan secara sembarangan, diduga dengan meminum obat-obatan keras sehingga korban yang hamil 4 bulan mengalami pendarahan hebat
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved