TAG
Kota Bekasi
Berita
Foto (12)
-
Heboh Penemuan Granat Asap dalam Toples di Jatiasih Bekasi, Ditemukan Seorang Pemancing
Aiptu Oky Rian Hendratta menuturkan granat tersebut memiliki bentuk serupa kaleng susu berwarna hijau dengan tulisan Gt.5sas.
-
Dua Terduga Teroris Ditangkap Densus 88 di Bekasi, Begini Penjelasan Ketua RT dan Kesaksian Warga
sebelum adanya penangkapan, 20 hingga 30 menit sebelumnya sempat datang sejumlah orang diduga aparat dibonceng ojek online melintas di sekitar lokasi
-
Densus 88 Tangkap 2 Terduga Teroris di Bekasi: Pedagang Donat dan Montir
Densus 88 Antiteror menangkap dua orang terduga teroris berinisial DF dan FNA (25) di Kota Bekasi, Jawa Barat.
-
Pria Tanpa Identitas Terjatuh dari Fly Over Tol JORR Km 49 Kota Bekasi, Begini Kondisi Korban
Korban mengalami patah tulang bagian belakang membuatnya harus mendapatkan tindakan medis di RSUD Bekasi
-
Kontingen Pencak Silat Kota Bekasi Borong 4 Emas, 3 Perak, 1 Perunggu di Kejurda Pelajar 2024 Jabar
para atlet IPSI Kota Bekasi bersaing di berbagai kategori, termasuk Tanding dan Tunggal Ganda Regu
-
Bukan Perundungan, Kejadian di SMPN Kota Bekasi Disebut Bentuk Penanganan yang Salah dan Berlebihan
Kejadian Siswa SMP di Bekasi bukan termasuk perundungan, namun bentuk penanganan yang salah dan berlebihan.
-
Tukang Bubur di Bekasi Cabuli 3 Siswi SD, Diduga Pelaku Iming-imingi Korban Uang Rp5.000
Dugaan kasus bejat ini terungkap usai seorang orangtua dari terduga korban menerima laporan dari putrinya yang mengeluhkan sakit pada organ vital
-
Siswi SMP di Bekasi Dilecehkan Kakak Ipar Sejak Februari 2023, Korban Berhenti Sekolah Karena Malu
Seorang siswi SMP berinisial FR (15) di Kota Bekasi menjadi korban pelecehan seksual kakak ipar sejak Februari 2023.
-
Ada Mafia Pasok Obat Golongan Narkoba ke Toko Non Apotek
Para orang tua kini wajib waspada, sebab peredaran obat-obatan yang tergolong kategori narkoba sudah beredar luas.
-
Penjual Tramadol Kerap Berpindah Tempat, Jika Sudah Terendus Langsung Tutup
Pelajar sekolah pun bisa dengan mudah membeli tramadol di toko-toko pinggir jalan
-
Sejumlah Tokoh Bersaing Ketat di Pilkada Kota Bekasi, Purnawirawan TNI hingga Dua Petahana
ujuan survei Kota Bekasi tentang persepsi masyarakat terkait pemimpin masa depan menjelang Pemilu 2024,
-
Siswi SMP di Kota Bekasi Menghilang Sejak 2 Minggu Lalu, Ikut Pelajaran di Sekolah Sebelum Hilang
Maya menjelaskan, ia saat ini sangat khawatir dengan kondisi adik bungsunya yang sudah hilang sejak Kamis (18/7/2024)
-
Polisi Tetapkan 58 Orang Jadi Tersangka Kasus Judi Sabung Ayam Bekasi, 20 di Antaranya Ditahan
Ke 20 orang yang ditahan diduga melanggar Pasal 303 KUHP tentang perjudian dengan ancaman 5 tahun
-
Polisi Dalami Ada Atau Tidak Kandungan Racun di Jasad Pria yang Dimakan Biawak di TPST Bantargebang
Polisi masih mendalami apakah ada atau tidaknya kandungan racun di tubuh korban yang ditemukan dimakan biawak.
-
70 Orang Ditangkap Saat Penggerebekan Sabung Ayam di Bekasi, Lokasi Berkamuflase Jadi Kandang Kuda
Polda Metro Jaya menangkap 70 orang saat menggerebek arena judi sabung ayam di di Jalan Legok, Jatiasih, Kota Bekasi
-
Hendak Memancing, Pria di Bekasi Justru Temukan Jasad Laki-laki Dimakan Biawak
Seorang pria ditemukan tewas di Bekasi. Tangan dan kaki korban terikat serta kepala tertutup karung. Jasadnya ditemukan dimakan biawak
-
Detik-detik Satu Keluarga di Bekasi Tewas akibat Kebakaran, Percikan Api Muncul saat Korban Tidur
Penyebab kebakaran bangunan distributor perabot di Kota Bekasi diduga karena arus pendek listrik. Lima orang yang masih satu keluarga tewas.
-
Penyebab Satu Keluarga di Bekasi Tewas, Kondisi Jenazah Utuh dan Berpelukan di Kamar Mandi
Satu keluarga meninggal imbas kebakaran bangunan distributor parabotan rumah tangga di Bekasi. Kondisi jenazah utuh dan tak ada luka bakar.
-
Korban Kebakaran di Bekasi Ditemukan Utuh, Kebaikan Diungkap Warganet : Rutin Sedekahi Anak Yatim
Kebakaran itu melalap bangunan distributor parabot yang juga menjadi tempat tinggal kelima orang tersebut
-
5 Bocah Laki-laki di Kota Bekasi Jadi Korban Pencabulan, Begini Modus Pelaku
Pelaku rupanya sudah lima kali beraksi dengan sasarannya hanya mengincar anak laki-laki
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved