TAG
Malam Munajat 212
Berita
-
Peserta Aksi Munajat 212 Mulai Memadati Kawasan Monas Jelang Malam
Peserta malam Munajat 212 mulai memadati sekitar area panggung utama yang ada di Monas, Kamis (21/2/2019) sore.
-
Pengamanan di Pintu Masuk Monas Mulai Diperketat Jelang Malam Munajat 212
Pantauan Warta Kota sejumlah peserta yang datang mulai memasuki area pintu masuk Monas diperiksa oleh petugas kepolisian bekerjasama dengan panitia
-
Cegah Pelanggaran Pemilu, Bawaslu Awasi Pelaksanaan Aksi Munajat 212 di Monas
Ketua Bawaslu DKI Jakarta, Muhammad Jufri mengaku pihaknya bakal mengawasi pelaksanaan aksi Munajat 212
-
Massa Aksi Malam Munajat 212 Diberi Dua Akses Masuk ke Monas
Polisi akan membuka dua pintu sebagai akses massa Malam Munajat 212 masuk ke Monumen Nasional (Monas), Jakarta Pusat, Kamis (21/2/2019) malam
-
Persiapan Jelang Munajat 212 Malam Ini di Monas, Rekayasa Lalu Lintas hingga Pengamanan
Munajat 212 digelar di Monas malam ini, Kamis (21/2/2019) pukul 18.00 WIB. Berikut persiapan jelang acara, rekayasa lalu lintas hingga pengamanan.
-
Sebanyak 12.000 Personel Gabungan Disiapkan Amankan Aksi Malam Munajat 212
"Ada beberapa lokasi parkir yang sudah disiapkan untuk kegiatan nanti malam. Salah satunya di IRTI sudah disiapkan," kata Argo
-
Antisipasi Massa saat Malam Munajat 212 di Monas, Dishub DKI Tutup Sejumlah Ruas Jalan
Pelaksana tugas Dinas Perhubungan DKI Jakarta, Sigit Widjatmoko mengungkapkan, penutupan akan dilakukan di ruas jalan sekitar Gambir, Jakarta Pusat
-
Ada Kegiatan Munajat 212, Polisi Imbau Masyarakat Hindari Kawasan Monas
Polda Metro Jaya mengimbau masyarakat untuk menghindari kawasan Monas, Jakarta Pusat, mulai sore pukul 18.00 WIB hingga malam hari.
-
Imbas Acara Munajat 212, PT KAI Daop 1 Jakarta Berlakukan Kebijakan BLB
Total, ada 14 KA keberangkatan dari Stasiun Gambir, yang akan direkayasa pola operasi pemberangkatannya.
-
Munajat 212 Dianggap Bernuansa Politis, Ini Tanggapan Hidayat Nur Wahid
"Saya diundang dan saya akan datang," kata Hidayat di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Kamis (21/2/2019).
-
Ini Rekayasa Arus Lalin di Kawasan Monas Jelang Kegiatan Munajat 212
"Kita siapkan rekayasa pengaturan lalu lintas menuju dan dari sekitaran kawasan Monas," ujar Jamal, ketika dikonfirmasi, Kamis (21/2/2019).
-
Daftar Nama 14 Kereta Api yang Diberangkatkan dari Stasiun Jatinegara Sehubungan Malam Munajat 212
Daftar Nama 14 Kereta yang Diberangkatkan dari Stasiun Jatinegara Sehubungan Malam Munajat 212, Simak Ulasan Lengkapnya Berikut Ini
-
Acara Munajat 212, Kapolres Jakpus Imbau Massa Tak Menumpuk di Monas
Polda Metro Jaya menyebut, ada sekitar 12 ribu personel gabungan. Namun, Polres Metro Jakarta Pusat belum memastikan estimasi massa yang akan hadir.
-
Polda Metro Turunkan Polwan Berhijab Amankan Kegiatan 212 di Monas Sore Ini
Polisi siap mengamankan jalannya kegiatan Munajat 212, di Monas, Jakarta Pusat, Kamis (21/2/2019) sore.
-
Ada Aksi di Monas Petang Ini, KAI Daop 1 Berlakukan Berhenti Luar Biasa di Stasiun Jatinegara
Mengantisipasi hal tersebut, PT KAI Daop 1 Jakarta memberlakukan kebijakan rekayasa pola operasi, berhenti luar biasa (BLB).
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved