TAG
Pesawat Sriwijaya Air
Berita
-
Sriwijaya Air Jatuh, Warna Air Laut Tunjukkan Anomali Diduga karena Tumpahan Avtur
Anomali berupa perbedaan warna permukaan laut tersebut muncul saat proses pencarian pesawat Sriwijaya Air menggunakan helikopter Caracal
-
Cerita Keseharian Captain Afwan, Pilot Sriwijaya Air: Mantan Penerbang TNI AU, Jadi Ustadz di Masjid
Pesawat Sriwijaya Air SJY-182 yang mengangkut 50 penumpang dan 12 kru diterbangkan oleh Captain Afwan.
-
Tim Gabungan Temukan Serpihan Bagian Pesawat Sriwijaya Air SJY-182
KNKT sudah menerjunkan tim menuju ke lokasi dengan menggunakan Kapal Baruna Jaya IV milik Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi (BPPT)
-
TNI AU Kerahkan Heli Super Puma dan Personel SAR Korpaskhas Cari Korban Sriwijaya Air SJ-812
TNI AU juga menyiapkan pesawat fix wing Boeing 737 Intai Maritim Skadron Udara 5 Lanud Sultan Hasanudin Makassar, dan CN-295 Skadron Udara 2
-
Menhub: Kami Sampaikan Duka Mendalam Atas Musibah Ini
Budi Karya Sumadi menyampaikan duka yang mendalam atas terjadinya musibah hilang kontak Sriwijaya Air SJ-182 pada Sabtu (9/1/2021).
-
Ternyata di Sini Titik Lokasi Diduga Tempat Hilangnya Pesawat Sriwijaya Air SJY-182
Menurut Henri, pesawat tersebut diduga kuat terjatuh di antara kepulauan Lancang dan Kepulauan Laki, Kepulauan Seribu, DKI Jakarta.
-
Kisah Rachmawati, Qariah Internasional yang Terhindar dari Kecelakaan Sriwijaya Air SJY 182
Seorang calon penumpang Sriwijaya Air SJY-182 selamat dari maut kecelakaan pesawat tersebut setelah batal ikut terbang.
-
Kisah Rombongan Selamat dari Maut, Gagal Terbang Naik Sriwijaya Air Lantaran Tak Bawa Bukti Tes PCR
Lantaran tidak membawa hasil tes swab PCR, rombongan akhirnya batal berangkat dan memilih melakukan refund tiket.
-
Pesawat Sriwijaya Air SJY182 yang Jatuh Sudah Berumur 26,7 Tahun, Dioperasikan Sejak 2012
Pesawat dengan call sign SJY182 ini tiba-tiba hilang kontak saat baru saja lepas landas dari Bandara Soekarno-Hatta, Cengkareng, menuju Pontianak.
-
Kisah Yaman Zai Kehilangan Istri dan 3 Anak di Peristiwa Jatuhnya Sriwijaya Air SJY-182
Duka mendalam dari jatuhnya Sriwijaya Air SJ-182 dirasakan Yaman Zai, pria asal Nias, Sumatera Barat yang merantau ke Pontianak.
-
Pesawat Sriwijaya Air SJ 182 yang Jatuh Bawa 50 Penumpang: 40 Dewasa, 7 Anak dan 3 Bayi
Pihak maskapai Sriwijaya Air memberikan penjelasan resmi terkait jatuhnya pesawat Sriwijaya Air SJ 182.
-
Menhub Budi Karya Ungkap Kronologi Hilangnya Pesawat Sriwijaya Air yang Diduga Jatuh di Pulau Seribu
Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi menjelaskan kronologi pesawat Sriwijaya Air rute Jakarta-Pontianak mulai take off hingga hilang kontak.
-
Polisi Minta Keluarga Korban Pesawat Sriwijaya Air Datang ke RS Polri, Beri Informasi
Keluarga terdekat korban diminta datang RS Kramat Jati membawa rekam jejak penyakit atau ciri-ciri yang bisa menjadi bahan identifikasi tim DVI.
-
Polisi Siapkan Posko Antemortem-DVI di RS Polri Kramat Jati
Sriwijaya Air SJ-182 rute Jakarta-Pontianak jatuh di sekitar kawasan Kepulauan Seribu, posko antemortem-DVI dibangun di RS Polri Kramat Jati.
-
Mulyadi Tamsir, Mantan Ketua Umum PB HMI dan Istri Masuk Dalam Daftar Penumpang Sriwijaya Air SJ182
Mantan Ketua Umum PB HMI Mulyadi P. Tamsir dan istri masuk dalam daftar penumpang Sriwijaya Air yang hilang kontak.
-
Basarnas Malam Ini Berfokus Cari Titik Koordinat Jatuhnya Pesawat Sriwijaya Air SJ 182
Basarnas malam ini berfokus mencari titik koordinat jatuhnya peswat Sriwijaya Air SJ 182
-
DAFTAR Lengkap Penumpang Pesawat Sriwijaya Air yang Dinyatakan Jatuh
Berikut ini data manifest Pesawat Sriwijaya Air yang dinyatakan jatuh saat melakukan perjalanan dari Jakarta ke Pontianak, Sabtu (9/1/2021).
-
Seorang Temannya jadi Penumpang Pesawat Sriwijaya Air yang Hilang Kontak, Ifan Seventeen Mohon Doa
Salah seorang kerabat Ifan Seventeen dikabarkan menjadi salah seorang penumpang pesawat Sriwijaya Air SJ 182 rute penerbangan Jakarta-Pontianak.
-
Pesawat Sriwijaya Air Hilang Kontak, Panglima TNI Siagakan Armada untuk Membantu
Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjantosiap mengerahkan jajarannya dari armada udara dan laut untuk mencari pesawat Sriwijaya Air yang hilang kontak.
-
Pesawat Sriwijaya Air Hilang Kontak, Menhub Budi Karya Langsung Datangi Terminal 2D Bandara Soetta
Pesawat Sriwijaya Air nomor penerbangan SJ182 dikabarkan hilang kontak dan jatuh di sekitar Laut Jawa, Menhub Budi Karya datangi Bandara Soetta.
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved