TAG
Piala Asia Wanita 2026
Berita
-
Daftar Tim Lolos Piala Asia Wanita U20 2026: Indonesia Kurang Beruntung, ASEAN Kirim 2 Wakil
Daftar tim lolos ke Piala Asia Wanita 2026 seusai merampungkan babak kualifikasi, pada Minggu (10/8/2025) malam WIB. Indonesia kurang beruntung.
-
Hasil Kualifikasi Piala Asia Wanita U20: Indonesia Imbangi Myanmar 2-2, Jaga Asa Lolos Putaran Final
Hasil Kualifikasi Piala Asia Wanita U20 2026 antara Timnas Putri U20 Indonesia vs Myanmar berakhir imbang 2-2. Garuda Pertiwi jaga asa lolos.
-
Erick Thohir Evaluasi Pelatih Timnas Putri Usai Gagal Lolos Piala Asia, Fokus ke Piala AFF 2025
Erick Thohir evaluasi pelatih Timnas Putri usai gagal lolos Piala Asia 2026, kini fokus ke Piala AFF Wanita di Vietnam.
-
Daftar Tim Lolos Piala Asia Wanita 2026: Indonesia Gugur, Vietnam Senasib Filipina
Timnas Putri Indonesia tidak termasuk dalam daftar tim yang lolos dari fase Kualifikasi Piala Asia Wanita 2026 di Australia, Mei 2026 mendatang.
-
Timnas Putri Indonesia Gagal ke Piala Asia 2026, Erick Thohir: Pemain Tampil Baik Meskipun Kalah
Ketua Umum PSSI, Erick Thohir memaklumi kegagalan Timnas Putri Indonesia ke Piala Asia lantaran skuad Garuda Pertiwi baru terbentuk beberapa bulan.
-
Kecewanya Iris De Reouw Sebut Gol 'Bodoh' Pakistan Bikin Timnas Putri Kehilangan Kendali Laga
Iris De Reouw sebut dua gol Pakistan sebagai "gol bodoh" yang bikin Timnas Putri Indonesia kehilangan kendali permainan.
-
Beda Hasil di Kualifikasi Piala Asia Wanita 2026: Indonesia Terancam, Vietnam & Filipina OTW Lolos
Timnas Putri Indonesia mendapatkan hasil yang kontras dari pada Vietnam dan Filipina di Kualifikasi Piala Asia Wanita 2026.
-
Erick Thohir Sebut Pemain Timnas Putri Indonesia Tidak Tampil Lepas Saat Kalah Dari Pakistan
Erick Thohir angkat bicara setelah kekalahan Timnas Sepak Bola Putri Indonesia dari Pakistan dalam lanjutan kualifikasi Piala Asia Wanita 2026.
-
Pelatih Timnas Putri Soroti Akurasi dan Passing Jelang Lawan Pakistan dan Chinese Taipei
Pelatih Timnas Putri Indonesia, Satoru Mochizuki, soroti kelemahan tim usai menang atas Kirgistan. Akurasi tembakan jadi fokus utama.
-
4 Pemain Diaspora Memang Beda, Timnas Putri Indonesia Intip Jalan ke Piala Asia Wanita 2026
Pelatih Timnas Putri Indonesia memuji kualitas para pemain diaspora yang mendongkrak permainan Garuda Pertiwi di Kualifikasi Piala Asia Wanita 2026.
-
Timnas Putri vs Pakistan: Claudia Scheunemann Fokus Jaga Kekompakan, Bukan Jumlah Gol
Jelang lawan Pakistan, Claudia Scheunemann tegaskan fokus Timnas Putri adalah kekompakan tim, bukan jumlah gol yang dicetak.
-
Isa Warps Ungkap Alasan Selebrasi Velocity Usai Cetak Gol Debut di Timnas Putri Indonesia
Isa Warps selebrasi Velocity usai cetak gol debut untuk Timnas Putri. Ia bingung harus apa, lalu diajak rekan tiru gaya TikTok!
-
Kualifikasi Piala Asia Wanita 2026 Buka Borok Prestasi Timnas Putri Negara Timur Tengah
Kualifikasi Piala Asia Wanita 2026 yang saat ini tengah berlangsung membuka borok prestasi khususnya negara-negara yang berasal dari Timur Tengah.
-
Profil Isa Warps, Striker Timnas Putri Indonesia Berdarah Minang Pembobol Gawang Kirgizstan
Isa Warps, striker Timnas Sepakbola Putri Indonesia berhasil mencetak satu gol dan sukses menaklukan Kirgizstan. Ia diketahui memiliki darah Minang.
-
Di Tengah Kualifikasi Piala Asia Wanita 2026, Masyarakat Pertanyakan Kelanjutan Liga 1 Putri
Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, baru-baru ini mengatakan kompetisi tertinggi untuk sepak bola wanita itu baru akan digulirkan 2027 mendatang.
-
Kata Pemain Naturalisasi Timnas Putri Indonesia Felicia de Zeeuw Jelang Kualifikasi Piala Asia
Pemain naturalisasi Timnas Putri Indonesia Felicia de Zeeuw menatap optimis perjalanan Garuda Pertiwi dalam grup D Kualifikasi Piala Asia Wanita 2026.
-
Jadwal Timnas Putri Indonesia di Kualifikasi Piala Asia Wanita 2026, 4 Naturalisasi Siap Debut
Inilah jadwal lengkap Timnas Putri Indonesia di Kualifikasi Piala Asia Wanita 2026, empat pemain naturalisasi Garuda Pertiwi siap jalani debut.
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved