TAG
Raja Ampat
Berita
Foto (61)
-
Menteri LH Bicara Potensi Pidana 4 Perusahaan Tambang Nikel Raja Ampat yang Izinnya Sudah Dicabut
Menteri Lingkungan Hidup Hanif Faisol Nurofiq mengungkap ada kemungkinan pidana yang dikenakan pada empat perusahaan tambang nikel di Raja Ampat.
-
Legislator Golkar Minta Polemik Tambang Nikel di Raja Ampat Dihentikan
Ade Ginanjar (Agin) menyatakan apresiasi dan dukungan atas keputusan pemerintah yang mencabut empat Izin Usaha Pertambangan (IUP)
-
Profil Pelita Logistik, Pemilik Kapal JKW dan Dewi Iriana, Bantah Angkut Nikel Raja Ampat
Pemilik Kapal JKW dan Dewi Iriana, Pelita Logistik, memastikan tak beroperasi di Raja Ampat, Papua Barat Daya.
-
Kata Pemilik soal Kapal JKW Mahakam & Dewi Iriana: Tak Merujuk ke Tokoh Publik, Beroperasi di Kaltim
PT IMC Pelita Logistik Tbk bicara soal penamaan kapal JKW dan Dewi Iriana yang belakangan ramai dan diduga beroperasi di wilayah tambang Raja Ampat.
-
Legislator PKS Minta Pemerintah Kawal Rehabilitasi Lingkungan Usai Cabut Izin Tambang di Raja Ampat
Muhammad Haris meminta pemerintah melakukan tindakan setelah mencabut izin 4 perusahaan tambang nikel di Raja Ampat, Papua Barat Daya.
-
Aktivitas Penambangan di Raja Ampat Bisa Picu Sedimentasi dan Hancurkan Terumbu Karang
Aktivitas penambangan di Raja Ampat bisa berdampak langsung pada ekosistem laut yang merusak terumbu karang.
-
Viral Gambar Kerusakan Raja Ampat Hasil Manipulasi AI, Pakar: Dapat Menyesatkan Opini Publik
Pakar Keamanan dari Institute for Security and Strategic Studies (ISESS) Khairul Fahmi mengingatkan bahwa saat ini sangat marak disinformasi visual.
-
Kejagung Siap Usut Pelanggaran IUP di Raja Ampat Papua, Harli Siregar: Kalau Ada Laporan Pengaduan
Harli menyarankan, jika masyarakat menemukan adanya dugaan perizinan IUP tersebut untuk segera melapor ke penegak hukum.
-
Bareskrim Selidiki Kasus Dugaan Kerusakan Alam dalam Pertambangan di Raja Ampat Papua
Menurut Nunung, setiap aktivitas pertambangan dipastikan akan menyebabkan kerusakan alam. Adapun proses penyelidikan berdasarkan temuan penyidik.
-
Pakar Hukum Dukung Pencabutan Izin Tambang oleh Prabowo: Jaga Lingkungan Raja Ampat
Prof Henry Indraguna dukung pencabutan izin tambang oleh Prabowo di Raja Ampat, sebut sesuai hukum dan lindungi kawasan Geopark.
-
PKS Apresiasi Presiden Prabowo Subianto Cabut Izin Tambang di Raja Ampat Papua
Kholid menilai pencabutan izin tambang di Raja Ampat sebagai langkah penting dalam menjaga kelestarian salah satu wilayah dengan keanekaragaman hayati
-
4 IUP di Raja Ampat Dicabut, Pemerintah Diminta Tak Abaikan Kelestarian Lingkungan
Ali menilai, keputusan tersebut sangat tepat dalam rangka menjaga kelestarian alam dan keanekaragaman hayati laut.
-
DPR Ingatkan Perusahaan Tambang yang IUP-nya Dicabut Wajib Pulihkan Lingkungan di Raja Ampat
Perusahaan yang telah dicabut izin operasionalnya tetap berkewajiban melakukan pemulihan lingkungan secara menyeluruh di Raja Ampat.
-
Izin Tak Dicabut, DPR Desak Pemerintah Perketat Pengawasan PT Gag Nikel
PT Gag Nikel merupakan satu-satunya perusahaan yang masih diizinkan untuk beroperasi di kawasan tersebut
-
Demi Alam yang Tersakiti, 900 Pekerja Tambang Raja Ampat Harus Merelakan Pekerjaan
900 pekerja PT Gag Nikel dirumahkan usai tambang distop demi lingkungan Raja Ampat. Harapan warga dan aktivis berbenturan keras.
-
4 Perusahaan Tambang di Raja Ampat Dicabut Izinnya, DPR: Pemerintah Jangan Jadi Makelar Tambang
DPR memberikan tanggapan terkait dicabutnya empat Izin Usaha Pertambangan (IUP) milik empat perusahaan di wilayah Raja Ampat, Papua Barat.
-
Gag Nikel Kantongi 13.000 Hektare Izin Kontrak Karya Nikel di Raja Ampat, 260 Ha Sudah Dibuka
Bahlil Lahadalia mengatakan, izin usaha pertambangan PT Gag Nikel di Raja Ampat, Papua Barat Daya merupakan kontrak karya (KK) operasi produksi.
-
DPR: Sikap Bahlil Hentikan Tambang PT Gag Buktikan Komitmen Pemerintah Jaga Raja Ampat
Christiany Paruntu nilai penghentian PT Gag Nikel di Raja Ampat cermin komitmen lingkungan dan akuntabilitas pemerintah.
-
Sosok Nico Kanter, Bos Antam Pastikan PT Gag Nikel di Raja Ampat Sesuai Standar Internasional
Bos Antam, Nico Kanter, memastikan PT Gag Nikel di Raja Ampat, beroperasi sesuai standar operasional.
-
Empat Perusahaan Tambang Nikel di Raja Ampat Diduga Langgar UU Lingkungan Hidup dan Putusan MK
Perusahaan tambang tersebut diduga melanggar sejumlah ketentuan hukum, termasuk Undang-Undang Pengelolaan Lingkungan Hidup dan Putusan MK.
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved