TOPIK
Calon Presiden 2014
-
Relawan Jokowi-JK di Gresik Syukuran dengan Gelar Dangdut Koplo
Ketua DPC PDIP Gresik, Hadi Kusono, mengatakan, kemenangan ini bentuk syukur relawan yang ingin menggembirakan masyarakat secara langsung.
-
Surat Relawan di Tim Transisi ke Jokowi Bocor
Surat yang intinya melaporkan perkembangan relawan di Tim Transisi itu juga berisi tidak jalannya pokja
-
Unimog Berstiker Prabowo-Hatta Masih Melengkapi Surat
Unimog bernopol Z 8383 BM berwarna loreng hijau dan di kaca depannya terpampang stiker Prabowo-Hatta hingga kini masih terparkir di Polda Metro.
-
Satu Unimog Berstiker Prabowo-Hatta, Belum Diambil Pemiliknya
Dua Unimog yang diamankan polisi saat aksi unras di Patung Kuda bersamaan dengan sidang putusan Mahkamah Konstitusi masih terparkir di Polda Metro
-
Guru Besar UI: Karakter Jokowi Beda dengan Presiden Sebelumnya
"Jokowi melakukan perencanaan untuk mengeksekusi program. Setelah itu, ia akan melakukan kontrol yang ketat," kata Thamrin
-
Pengamat: Pemerintahan Mendatang Harus di Jalan yang Benar
Andrinof berharap agar pemerintahan ke depan memasuki jalan benar dengan lebih memerhatikan rakyat.
-
Jokowi-JK Terbuka Dukungan Kader Partai Koalisi Merah Putih
"Sejak awal Pak Jokowi menegaskan hanya tunduk satu-satunya pada kehendak rakyat. Kekuatan rakyat menjadi perekat untuk menggalang yang lain,"
-
Pemerintahan Jokowi-JK Diminta Perkuat Pembangunan Desa
"Penting membangun dari desa dan pinggiran. Persoalan pembangunan berusia pendek karena pondasinya rapuh, desa tidak diberdayakan," kata Andrinof.
-
KPU Makassar Siapkan Nasi Dos, KPU Sulsel Cuma Air Galon
Hingga kini, kantor KPU Sulsel masih dijaga. Sistem satu pintu juga masih diberlakukan. Beberapa personil brimob masih berjaga didepan pintu masuk.
-
Koalisi Jokowi-JK Tak Perlu Takut Hadapi Koalisi Merah-Putih
Sebaliknya, partai koalisi pendukung pemerintah tidak perlu takut menghadapi kekuatan koalisi merah putih.
-
Jokowi Setuju PPP dan PAN Merapat
Presiden terpilih Joko Widodo sudah berkomunikasi secara intensif dengan Partai Amanat Nasional dan Partai Persatuan Pembangunan.
-
JK Sebut Hatta Belum Bisa Putuskan Evaluasi Koalisi
Namun saat ditanya apaakh PAN yang selama ini berada di Koalsi Merah Putih, ia mengaku belum tahu
-
Pengunduran Diri Jokowi Bisa 'Molor'
Anggota DPRD DKI Jakarta Selamat Nurdin mengatakan, saat ini DPRD masih memiliki banyak agenda krusial
-
Wanda Hamidah: PAN Dimungkinkan Koalisi dengan Jokowi-JK
"Dalam politik yang tidak mungkin bisa jadi mungkin (berkoalisi)," kata Wanda Hamidah melalui pesan singkat di Jakarta, Selasa malam (2/9/2014).
-
Jokowi-JK Kaji Untung Rugi Operasional Pesawat Kepresidenan
"Tentu kami akan melakukan kajian dengan pertimbangan-pertimbangan cost benefit pesawat (kepresidenan, red) itu," tutur Hasto.
-
Jokowi Hormati Keputusan Parpol Penyeimbang Pemerintah
"Kami memerlukan checks and balances, dan dikritisi oleh mereka-mereka yang menyatakan diri berada di luar pemerintahan. Kami hormati keputusan itu,"
-
Tim Transisi Kaji Usulan Menjual Pesawat Kepresidenan
"Kami akan mengkaji usulan Maruar Sirait. Dan sekali lagi itu hal wajar mengingat besarnya harapan publik terhadap kepemimpinan Pak Jokowi,"
-
Soal Pesawat Presiden, Jokowi: 'Dijual Gimana, Nyoba Saja Belum'
Presiden terpilih Joko Widodo mengaku belum berpikir untuk menjual pesawat kepresidenan yang dibeli Pemerintah RI.
-
Pertemuan Hatta dan Jokowi Hanya Mengucapkan Selamat
Pertemuan semalam, untuk ucapan selamat ke pak Jokowi.
-
SBY: Gugatan Prabowo ke MK Langkah Terhormat
Presiden Susilo Bambang Yudhoyono memuji keputusan yang diambil Prabowo Subianto-Hatta Rajasa dengan menggugat hasil pemilu presiden 2014 ke MK.
-
Ada Pertemuan Jokowi dan Hatta Rajasa di Rumah Surya Paloh
Presiden terpilih Joko Widodo bertemu dengan bekas calon wakil presiden rivalnya, Hatta Rajasa, di kediaman Ketua Umum DPP Partai Nasdem Surya Paloh.
-
Kelanjutan Pembentukan Pansus Tergantung Pimpinan DPR
Agun menuturkan, Ketua KPU Husni Kamil Manik tidak keberatan akan rekomendasi pembentukan pansus pemilu tersebut.
-
Komisi II DPR Rekomendasikan Agar Dibentuk Pansus Pemilu
Ketua Komisi II DPR RI, Agun Gunandjar Sudarsa menyatakan pihaknya merekomendasikan agar panitia khusus pemilihan umum(Pansus Pemilu) dibentuk.
-
Herman Kadir Desak Pembentukan Pansus Pemilu Saat Rapat dengan KPU
Anggota Komisi II DPR asal PAN Herman Kadir mendesak pembentukan pansus pemilu 2014.
-
Besok, Tim Transisi Jokowi-JK Bertemu Wapres Boediono
Rini mengatakan, fokus kinerja Tim Transisi lebih ditujukan kepada efisiensi program kerja yang langsung bersentuhan dengan masyarakat.
-
Nusron Masih Yakin Bisa Dilantik 1 Oktober Nanti
Nusron mengatakan, dirinya tetap ikut pelantikan walau surat dari Dewan Pimpinan Pusat Partai Golkar tentang pemecatannya sudah dikeluarkan.
-
PAN: Soal BBM, Jokowi Dipersilakan Baca Visi Misi Prabowo-Hatta
"Kita tidak defisit energi. Dan itu bisa kita long term sudah kita kasih resepnya," kata Tjatur di Gedung DPR, Jakarta, Senin (1/9/2014).
-
Pembentukan Pansus Pilpres, Bawaslu Serahkan ke Komisi II DPR
Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) mengaku menyerahkan pembentukan panitia khusus (Pansus) Pilpres kepada Komisi II DPR RI.
-
Ketua Komisi II DPR: Pansus Pilpres Tidak Harus Dibentuk Saat Ini
Menurutnya, kan lebih maksimal jika Pansus Pilpres dibentuk oleh Anggota DPR periode 2014-2019 mendatang
-
Ini Alasan Prabowo-Hatta Layangkan Gugatan ke PTUN dan MA
Prabowo-Hatta diketahui melakukan gugatan ke MA dan Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN)
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved