TOPIK
Gunung Soputan Meletus
-
Dua Kali Letusan, Status Waspada Gunung Soputan Dievaluasi
Hingga pukul 12.30 Wita, Minggu (14/8), Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVBMG) status Gunung Soputan masih pada level waspada.
-
Gunung Soputan 'Batuk' Lagi Keluarkan Abu Vulkanik
Letusan pertama 07.55 Wita abu vulkanik berhenti, abu vulkanik terus keluar sejak letusan kedua pukul 09.27 Wita hingga kini
-
Sudah 13 Kali Gempa Guguran di Gunung Soputan Hingga Siang Ini
Sejak pukul 24.00 sampai 12.00 Wita sudah terjadi 13 kali gempa guguran dan dua kali gempa vulkanik dalam dari Gunung Soputan di Sulawesi Utara
-
Gunung Soputan Meletus, Warga Keluar dari Gedung Gereja
Riko Tamunu (24), warga Desa Liba, Kecamatan Tompaso, Kabupaten Minahasa mengaku terkejut saat melihat letusan Gunung Soputan
-
Ternak di Minsel Banyak yang Sakit Akibat Abu Vulkanik
Ketua LSM Barisan Muda Teguh Bersinar Minahasa Selatan (Minsel), Willem Baba Mononimbar meminta Distanak Pemkab Minsel agar bersikap proaktif.
-
Jalur Noongan-Pangu Dipenuhi Abu Vulkanik
Anda pengguna motor yang akan melintas dari area Noongan Minahasa ke Ratahan Minahasa Tenggara, ada baiknya mempersiapkan diri sebelum
-
Aktivitas Gunung Soputan Terus Menurun
Aktivitas Gunung Api Soputan mulai terus menurun, meski gempa tremor terus terjadi dengan kekuatan 0,5 sampai 1 milimeter di sekitaran kawah.
-
Getaran Tremor Gunung Soputan 0,5 Sampai 1 Milimeter
Getaran di permukaan dangkal (tremor) Gunung Soputan saat ini tercatat masih 0,5 sampai 1 milimeter dan masih terus berlangsung.
-
Gempa Tremor Lokon Meningkat
Setelah Gunung Soputan meletus, giliran Gunung Lokon di Tomohon terus memuntahkan abu vulkanik. Sejak subuh sekitar pukul
-
Letusan Soputan Buat Desa Kalatin Hancur Total
Letusan Gunung Soputan, Minggu lalu sangat dahsyat. Hujan debu mengakibatkan desa terdekat, yakni Desa Kalatin benar-benar lumpuh
-
Aktivitas Menurun, Gunung Soputan Masih Berstatus Siaga
Gunung Soputan masih berstatus siaga meskipun data terakhir menunjukkan adanya penurunan aktivitas.
-
Bupati Minahasa Tenggara Bagikan Masker di Kalatin
Bupati Minahasa Tenggara, Telly Tjanggulung, kembali memberikan bantuan masker kepada warga Kalatin, Kelurahan Lowu, Kecamatan Ratahan
-
Bupati Minahasa Tenggara Terima Bantuan Kapolda Sulut
Bupati Minahasa Tenggara, Telly Tjanggulung STh, menerima bantuan dari Kapolda Sulut Carlo Tewu yang disampaikan Kapolres Minsel, FX Surya Kumara
-
Kalatin Bak Kota Mati
Kondisi pemukiman warga di Kalatin, Kelurahan Lowu, Kecamatan Ratahan, Minahasa Selatan (Minsel) memang memprihatinkan.
-
Aktivitas Gunung Soputan dan Lokon tak Terkait
Naiknya Status Gunung Soputan dari waspada menjadi siaga tidak ada kaitan terhadap menggeliatnya aktivitas Gunung Lokon.
-
Radius Bahaya Gunung Soputan Masih Enam Kilometer
Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi menetapkan enam kilometer sebagai radius bahaya sejak status Gunung Soputan
-
Pusat Vulkanologi Kirim Tim Tanggap Darurat ke Soputan
Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi Bandung menurunkan tim tanggap darurat untuk mengevaluasi Gunung Soputan
-
Abu Vulkanik Gunung Lokon Capai 250 Meter
Pascaletusan Gunung Soputan, Gunung Lokon terus menunjukkan peningkatan aktivitas. Gunung ini memuntahkan abu vulkanik
-
Desa Noongan Belum Terjamah Bantuan Pemkab Minahasa
Warga yang tinggal di Desa Noongan, Kecamatan Langowan, Kabupaten Minahasa, belum mendapatkan perhatian dari pemerintah
-
Jasa Cuci Mobil di Manado Laris Manis
Abu vulkanik letusan Gunung Soputan membuat usaha cuci mobil di Kota Manado laris-manis.
-
Bupati Minahasa Tenggara Kerahkan PNS untuk Bersihkan Jalan
Bupati Minahasa Tenggara (Mitra), Telly Tjanggulung, meminta Sekdakab Mitra, Freddy Lendo, untuk mengerahkan PNS untuk membersihkan jalan
-
Petani Salak Ratahan Timur Berharap Hujan Tiap Hari
Warga Pangu kecamatan Ratahan Timur, berharap hujan bisa terjadi setiap hari agar panen salak bisa berhasil.
-
Warga Kalatin Minahasa Selatan Mulai Dapat Bantuan
Apalagi hingga saat ini masyarakat Kalatin menderita karena tak ada air bersih, karena sudah tercampur dengan abu vulkanik.
-
Warga Tompaso dan Kawangkoan Minta Masker
Warga di tiga kecamatan di Kawangkoan dan Tompaso mengeluh tidak mendapat jatah pembagian masker gratis dari pemerintah.
-
Hutan Lindung Soputan dan Kawatak Rusak Parah
Hujan debu vulkanik Gunung Soputan merusak ribuan hektare Hutan Lindung Soputan dan Hutan Lindung Kawatak
-
Gunung Lokon dan Karangetang Berstatus Siaga
Saat ini tiga gunung api aktif di Sulut, Soputan, Lokon, dan Karangetang berstatus siaga.
-
Warga Tomohon Cemaskan Abu Vulkanik Gunung Lokon
Hembusan abu vulkanik yang dikeluarkan Gunung Lokon, sejak Senin (4/7/2011), mulai dirasakan masyarakat Kota Tomohon
-
Gunung Lokon Mulai Semburkan Abu Vulkanik
Hingga pagi ini, Gunung Lokon terus menyemburkan abu vulkanik di sekitar kawahnya.
-
Kerugian Erupsi Soputan Capai Rp 30 Miliar
Di wilayah Koyawas, Minahasa, kini terancam gagal panen karena abu Soputan menutupi seluruh perkebunan cabai dan tomat.
-
Habitat Tarsius Terancam! Abu Soputan Rusak Hutan Lindung
Getaran dan hujan debu yang disebabkan letusan Gunung Soputan, Minggu pagi lalu, sangat dahsyat. Hujan debu mengakibatkan
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved