TOPIK
Polisi Ditembak
-
Kejadian Penembakan Bripka Sukardi Akan Kembali Terjadi
Tidak adanya akselerasi Polri dalam pengungkapan tuntas kelompok terorganisasi pelaku peristiwa-peristiwa
-
Rekan Kerja Almarhum: Bripka Sukardi Senior yang Baik
Briptu Slamet mengenang almarhum Bripka Sukardi sebagai seorang kawan dan juga senior yang selalu ramah
-
SBY Harus Lindungi Polisi
Penembakan Bripka Sukardi didepan Gedung KPK merupakan preseden buruk.
-
IPW: Sukardi Ditembak Mungkin karena Persaingan 'Bisnis Pengawalan'
Ketika Bripka Sukardi ditembak mati orang tak dikenal, banyak pihak yang langsung beropini peristiwa itu didalangi oleh kelompok teroris.
-
Ratusan Anggota Polisi Air Melayat Bripka Sukardi
Ratusan anggota Direktorat Polisi Air Mabes Polri mendatangi asrama komplek satuan musik Mabes Polri
-
Polisi Masih Cari Anak Peluru di TKP Penembakan
Pihak kepolisian masih terus mencari anak peluru yang ditembakkan pelaku ke Bripka Sukardi.
-
Pengamat: Penembakan Teroris Diduga Terkait Kelompok Abu Roban
Pengamat Terorisme Al-Chaidar menilai penembakan Bripka Sukardi terkait dengan kelompok terorisme.
-
Polri Dinilai Tak Becus Ungkap Penembakan terhadap Anggotanya
Penembakan Bripka Sukardi dipastikan kembali dilakukan oleh kelompok bersenjata yang cukup kuat
-
Penembak Bripka Sukardi Pakai Jaket Merah
Dari keterangan saksi sementara pelaku diduga menggunakan sepeda motor.
-
Penyerangan Aparat Tahap Mengkhawatirkan
Peristiwa ini, menurut politisi Partai Keadilan Sejahtera (PKS) sudah pada tahap yang mengkhawatirkan.
-
Penembakan Bripka Sukardi Bukti Teror Polisi Belum Selesai
Penembakan Bripka Sukardi didepan Gedung KPK menandakan teror kepada anggota polisi belum selesai.
-
Jangan Cepat Simpulkan Penembakan Dilakukan Teroris
Tertembaknya Bripka Sukardi menambah deretan daftar polisi korban penembakan gerakan misterius
-
Kesaksian Sopir Truk yang Dikawal Bripka Sukardi
Penembakan Bripka Sukardi di jalur lambat Jalan Rasuna Said, Jakarta Selatan mengejutkan.
-
Lalu Lintas Sekitar Lokasi Penembakan Bripka Sukardi Macet
Kemacetan terjadi di Jalan Rasuna Said, di sekitar lokasi penembakan Bripka Sukardi, Rabu (11/9/2013).
-
Daftar Polisi Korban Penembakan Tahun 2013
Berikut daftar polisi yang tewas tertembak.
-
Penembak Polisi Harus Dihukum Mati
Sekjen Dewan Polhukam DPP Perindo, Ricky Margono, menilai perlunya sanksi hukum yang tegas
-
Polisi Jangan Bertugas Sendirian
Badrodin Haiti datang melayat Bripka Sukardi
-
LBH Keadilan: Polri Harus Audit Peredaran Senjata Api
Peristiwa penembakan yang menyasar polisi kembali terulang. Selasa (10/9/2013), Bripka Sukardi tewas ditembak
-
SBY Punya Tugas Lindungi Polisi Demi Integritas Institusi
Surahman Hidayat, Ketua BKSAP DPR RI, menyatakan penembakan yang terjadi pada aparat kepolisian akhir-akhir
-
Bripka Sukardi Tidak Pakai Jaket Supaya Segar
Bripka Sukardi saat mengawal enam truk yang mengangkut baja elavator part memilih tidak mengenakan jaket
-
Tirta Sari Langsung Lemas Begitu Melihat Jenazah Suaminya
Langkah Tirta Sari (istri Bripka Sukardi) gontai.
-
Raibnya Senjata Milik Bripka Sukardi Mengkhawatirkan
Anggota Komisi III DPR Aboebakar Al Habsy menyampaikan duka cita atas tewasnya Bripka Sukardi.
-
Bripka Sukardi Sambil Terpincang-pincang pun Tetap Dinas
Sosok almarhum Bripka Sukardi dikenal rekan-rekan kerjanya sesama polisi sebagai sosok petugas kepolisian yang disiplin
-
Politisi PDIP: Penembakan Polisi Bikin Sesak Dada
Anggota Komisi III DPR Eva Kusuma Sundari mengaku prihatin dengan peristiwa penembakan Bripka Sukardi
-
Tetangga: Pak Sukardi Orang yang Baik Banget
Almarhum Bripka Sukardi, dikenal tetangga-tetangganya sebagai sosok yang baik dan pendiam.
-
Kapolri: Polisi Tidak Boleh Takut Terhadap Ancaman Apapun
Kapolri Jendral Polisi Timur Pradopo menegaskan kinerja polri tidak akan menurun sedikit pun,
-
Politisi PKS Mengutuk Penembakan Bripka Sukardi
Anggota Komisi III DPR Nasir Djamil mengutuk pelaku penembakan Bripka Sukardi.
-
Tirta Sari: Suami Saya Tidak Neko-neko
Tirta Sari (44) mengenang almarhum Bripka Sukardi suaminya, sebagai sosok seorang yang baik dan sederhana.
-
Kapolri: Kita Tidak Boleh Mundur Sedikitpun
Kapolri Jenderal Timur Pradopo mendatngi kediaman korban penembakan orang tak dikenal, Bripka Sukardi
-
KPK Siap Bantu Polisi dengan Serahkan Rekaman CCTV
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) siap membantu Polri mengungkap kasus penembakan Bripka Sukardi
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved